Alhamdulillah Fix Maintenance

  • Uploaded by: en
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Alhamdulillah Fix Maintenance as PDF for free.

More details

  • Words: 739
  • Pages: 13
Loading documents preview...
PEMELIHARAAN MESIN D I P T. I N D O N E S I A POWER U N I T P E M B A N G K I TA N SAGULING

E E N E R N A W AT I ( 1 2 1 6 0 2 0 0 3 9 ) S E K A R AY U S E T YA N I N G R U M ( 1 2 1 6 0 2 0 0 4 5 )

P O L I T E K N I K N E G E R I J A K A R TA

PROFIL PT.INDONESIA POWER UP SAGULING PLTA Saguling terletak sekitar 30 Km sebelah barat Kota Bandung dan 100 Km sebelah tenggara Kota Jakarta dengan kapasitas terpasang 4 x 175,18 MW dan produksi listrik rata-rata per tahun = 2.156 GWH . Energi listrik yang dihasilkan PLTA Saguling disalurkan melalui GITET Saguling dan diinterkoneksikan ke sistem se-Jawa dan Bali melalui Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi (SUTET 500 KV) untuk selanjutnya melalui GI - GI dan Gardu Distribusi disalurkan ke konsumen.

Beberapa kelebihan PLTA Saguling adalah : • Waktu pengoperasian relatif lebih cepat (15 menit). • Sistem operasinya mudah mengikuti dengan frekuensi yang diinginkan oleh sistem penyaluran. • Biaya produksi relatif lebih murah, karena menggunakan air dan tidak perlu membeli bahan baku. • Putaran turbin relatif rendah dan kurang menimbulkan panas, sehingga tingkat kerusakan peralatan lebih kecil. • PLTA adalah jenis pembangkit yang ramah lingkungan, tanpa melalui proses pembakaran sehingga tidak menghasilkan limbah bekas pembakaran. • PLTA yang dilengkapi dengan waduk yang dapat digunakan secara multiguna.

DEFINISI PEMELIHARAAN Suatu kombinasi dari berbagai tindakan

yang dilakukan untuk menjaga suatu barang, memperbaikinya sampai pada suatu kondisi yang dapat diterima.

LATAR BELAKANG Dalam suatu sistem pembangkit listrik, peran perawatan mesin sangat penting dilakukan karena untuk meminimalisasi (trip) gangguan yang terjadi pada mesin pembangkit. Bidang yang menanganinya adalah divisi Maintenance. Seringnya mesin pembangkit digunakan dalam kurun waktu lama dan berulang akan terjadi down time. Karena hal tersebut perlu dilakukan perawatan rutin sekaligus pemeliharaan pada komponen mesin untuk menjaga kestabilan mesin pembangkit. Sehingga dapat memperkecil terjadinya kerusakan mesin pembangkit serta down time mesin pembangkit yang selanjutnya akan memperlancar proses produksi.

JENIS-JENIS PEMELIHARAAN DI PLTA SAGULING • Preventive Maintenance • Corrective Maintenance

• Periodic Maintenance (Annual Inspection, General Inspection, Major Overhaul) • Predictive Maintenance

1. PREVENTIVE MAINTENANCE Preventive Maintenance merupakan pemeliharaan yang disertai analisa teknis-ekonomis untuk menjamin berfungsinya suatu peralatan, mengantisipasi kerusakan dan memperpanjang usia pakai suatu peralatan/mesin. Adapun kegiatan preventive maintenance meliputi inspeksi, perbaikan, penggantian, pembersihan, pelumasan, dan penyesuaian dilaksanakan. Preventive maintenance bertujuan agar hal-hal berikut terjamin. a) Keamanan mesin dan operator (tenaga maintenance). b) Keandalan mesin. c) Mutu produksi. d) Kebersihan mesin dan lingkungan sekitarnya.

Preventive Maintenance yang kami lakukan di PLTA Saguling diantaranya: 1.

Pengukuran temperatur udara masuk dan keluar pada air cooler generator , temperatur bearing motor,shaft,dan bearing pompa pada MWSS menggunakan raitek

2.

Pengecekan kebocoran pada flange dan valve dengan cara menyemprotkan cairan sabun pada flange dan valve

3.

Pengecekan level oli dan tekanan pada leakage oil tank, oil pressure tank,oil sump tank for governor,dan oil sump tank for inlet valve

2. CORRECTIVE MAINTENANCE Corrective Maintenance adalah perawatan yang komponen telah menunjukkan adanya gejala kerusakan.

dilakukan

Corrective Maintenance yang telah kami lakukan diantaranya adalah :

1. Penambalan pipa oil cooler upper bearing pada unit 1 2. Pengencangan flange air receiver for generator break unit 2 3. Pengencangan seal penstock B-5

4. Pembersihan shaft seal strainer unit 3

setelah

3. PERIODIC MAINTENANCE Periodic maintenance adalah kegiatan pemeliharaan dan perawatan yang di lakukan secara berkala atau dalam jangka waktu tertentu. Adapun jenisnya, periodic maintenance mencakup : • Annual inspection, jenis pemeliharaan dengan membuka bagian-bagian lain (bukan utama) tanpa membuka bagian utama per satu tahun, batas waktu unit operasi 20000 jam dan dilaksanakan kurang lebih 10 hari. • General inspection, jenis pemeliharaan dengan membuka bagian-bagian lain (bukan utama) tetapi boleh membuka bagian-bagian utama jika diperlukan. Batas waktu unit operasi adalah 40000 jam dengan pemeriksaan selama 24 hari. • Major overhaul, pemeliharaan dengan pembongkaran total dan perlu pergantian suku cadang. Batas unit operasi adalah 50000-60000 jam dan pelaksanaannya selama 60-75 hari.

4. PREDICTIVE MAINTENANCE Predictive Maintenance merupakan perawatan yang bersifat prediksi, dalam hal ini merupakan evaluasi dari perawatan berkala (Preventive Maintenance). Pendeteksian ini dapat dievaluasi dari indikator-indikator yang terpasang pada instalasi suatu alat dan juga dapat melakukan analisis vibrasi, temperatur dan alignment untuk menambah data dan tindakan perbaikan selanjutnya.

TERIMA K ASIH

Related Documents

Maintenance
February 2021 1
Adbo Alhamdulillah Di Acc
January 2021 0
Maintenance
January 2021 3
Maintenance
January 2021 3

More Documents from "ganeshrudra"

The-science-book.pdf
February 2021 1
February 2021 1
January 2021 0