Loading documents preview...
Pangkalpinang, 23 Desember 2019 Yth. Manager HRD PT Pertamina (Persero) di Pangkalpinang Perkenalkan nama saya Nanda Agus Surya Tama, lulusan Diploma III Jurusan Teknik Mesin, Politeknik Manufaktur Negeri Bangka Belitung. Adapun Indeks Prestasi Kumulatif saya yaitu 3,05. Pengalaman kerja yang pernah dilakukan, saya pernah Prakrin di PT. Banshu Electric Indonesia di Purwakarta. Saya memiliki beberapa keahlian, diantaranya supervasior lapangan, welding, support Layout dan Drawing New Equitmen. Dengan ini saya berinisiatif untuk melamar pekerjaan di PT Pertamina (Persero) di bagian Supervasior Lapangan . Oleh karena itu melalui surat lamaran ini, saya mengajukan diri agar bisa bergabung di perusahaan PT Pertamina (Persero) yang Bapak/Ibu pimpin. Sebagai bertimbangan Bapak/Ibu, saya lampirkan berkas pendukung kualifikasi saya:
Curiculum Vitae
Foto kopi Kartu Tanda Penduduk (KTP)
Foto kopi Kartu Keluarga (KK)
Pas foto 4×6 berwarna (1 lembar)
Foto kopi ijazah terakhir
Foto kopi transkrip nilai dari 1 s.d 6
Sertifikat pendukung
Demikian surat lamaran pekerjaan ini, besar harapan saya untuk dapat bergabung di perusahaan Bapak/Ibu pimpin. atas perhatian, saya sampaikan terimakasih.
Hormat saya,
Nanda Agus Surya Tama