Talkshow Fix Dispro

  • Uploaded by: BgTimi Gaming
  • 0
  • 0
  • March 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Talkshow Fix Dispro as PDF for free.

More details

  • Words: 2,828
  • Pages: 22
Loading documents preview...
TUGAS KELOMPOK DESAIN PRODUKSI MEDIA PEMASARAN TV DAN RADIO

“Dharma Mingguan Show”

Diajukan Untuk Memenuhi salah satu Syarat Kelulusan MataKuliah Media Pemasaran

Program Studi Penyiaran Akademi Komunikasi Bina Sarana Informatika 2019

DOSEN PEMBIMBING

KETUA JURUSAN

Produksi

Penyiaran

( Tofa, S.Ikom )

( Anisti, S.Sos )

LEMBAR KONSULTASI PRODUKSI AKADEMIK KOMUNIKASI JURUSAN PENYIARAN

BINA SARANA INFORMATIKA    

No

NIM Nama Lengkap Dosen Pembimbing Judul Karya

: : : :

Foto 2X3

Tanggal Bimbingan

Pokok Bahasan

Paraf dosen Pembimbing

1 2

3 4 5 Catatan untuk dosen pembimbing. Bimbingan Tugas Akhir  Dimulai pada tanggal  Diakhiri pada tanggal  Jumlah pertemuan bimbingan

: : : Disetujui oleh, Dosen Pembimbing Produksi

( Tofa S.Ikom )

KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT, maka saya dapat menyelesaikan tugas mengenai desain produksi program Talk Show “Dharma Mingguan Show” yang kali ini membahas tentang “Mengenal Dunia Entreprenuer di Era Digital saat ini ’’.Desain produksi ini berisi tentang rancangan produksi dari mulai pra produksi hingga pasca produksi. Tugas ini merupakan rangkaian tugas Mata Kuliah MEDIA PEMASARAN Akhir kata penulis memohan maaf atas kesalahan dan kekurangan dalam penyusunan desain produksi ini, penulis sangat mengharapkan adanya kritik dan saran demi kesempurnaan desain produksi ini. Jakarta, 15 April 2019 Penyusun

DAFTAR ISI Kata Pengantar ........................................................................ 4 Daftar Isi ................................................................................. 5 Latar Belakang ........................................................................ 6 Tujuan dan Program ................................................................ 7 Referensi Audio Visual ........................................................... 7 Deskripsi Program ................................................................... 9 Sinopsis .................................................................................... 9 Treatment ................................................................................. 10 Konsep Penyutradaraan ........................................................... 12 Konsep dan Casting List .......................................................... 12 Rundown Program Acara ......................................................... 13 Director Treatment (Shooting Script) ...................................... 14 Script Berakdown Sheet ........................................................... 16 Penutup ..................................................................................... 17 Crew ......................................................................................... 18

A. Latar Belakang Program Latar belakang program acara televisi talk show “Dharma Mingguan Show” ini menampilkan bahasan mengenai topik-topik yang berhubungan kehidupan sehari-hari di era modern. Sesuai nama program dan tema kali ini , program talk show “Dharma Mingguan Show” akan membahas mengenai dengan topic bahasan Mengenal nya dunia entreprenuer di era digital saat ini. Pada masa modern ini

perkembangan

jaman ini sudah sangat

berkembang. Ini dikarenakan oleh bertambah pesatnya perkembangan Teknologi saat ini yang ada. Perkembagan dunia kewirausahaan semakin menarik.banyak anak muda mulai mengalihkan bisnis era digital saat ini.sebagai bidang pilihan yang prospektif di masa depan.hal ini tentunya seiring perkembangan ekonomi saat ini sudah semakin baik,iklim perdangangan semakin bergairah.dan adanya anak anak muda yang telat sukses di bidang entreperenuership. Namun demikian, menerjuni dunia kewirausahaan tidak boleh di lakukan secara asal-asalan dan serampangan karena dunia entreprenuership ini pun penuh dengan tantangan dan hambatan,jika tidak memahami ilmunya,tidak menguasi kunci-kunci kesuksesan seseorang.dunia entreprenuer juga bisa mengantarkan kegagalan yang bisa fatal.inilah yang harus diminimalisir semenjak dunia dengan cara membagikan ilmu-ilmu kewirausahaan yang langsung di aplikasikan secara praktis dalam dunia bisnis yang di terjuni sehingga jalan untuk mencapai kesuksesan akan cepat terwujud.

Untuk itulah maka anak-anak muda yang tertarik di dunia entreprenuer harus kita beri apresiasi yang tinggi.mereka akan menjadi suatu problem solver berbagai permasalahan bangsa terutama di bidang ketenagakerjaan.hadir nya banyak pengusaha membuka sebuah peluang pekerjaaan.mengurangi akan pengangguran yang sangat tinggi di indonesia dan menguatkan ekonomi masyarakat.

B. Tujuan dan Program 1. Tujuan Umum  Mewujudkan kemampuan,kemantapan,persiapan para pemuda untuk memulai bisnis online di era digital saat ini.  Memberikan bekal keilmuan tips trik praktis yang bisa langsung di pahami oleh mereka yang akan menerjuni dunia bisnis online.  Untuk memberikan setiap kepada anak-anak muda agar bisa menumbuhkan kepribadian kewirausahaan.  Untuk mengetahui bagaiamana dalam program bisnis di era milenial digital ini . 2. Tujuan Praktisi Sebagai proses pembelajaran dan bahan acuan agar bisa lebih mengembangkan bisnis entreprenuership online. 3. Tujuan Akademis Memberikan edukasi kepada para remaja cara berpikir yang rasional dan produktif.

C. Refrensi Audio Visual Dalam pembuatannya penulis memiliki bebrapa refrensi tntang acara yang serupa, dengan melihat konsep dan memperhatikan beberpa tanyangannya akhirnya memilih dua acara serupa yang menjadi inspirasi penulis, diantaranya adalah : - Program Hitam Putih di Trans 7

Hitam Putih adalah sebuah acara talkshow (bincang-bincang) Indonesia yang dibawakan oleh Deddy Corbuzier di Trans7. Setiap acaranya menyampaikan tema tertentu yang diselingi dengan lawakan. dengan format mind reading. Bintang Tamu akan dibuat tidak berdaya ketika “dicecar” pertanyaan oleh Deddy Corbuzier yang memaksa mereka memaparkan kehidupan pribadinya tanpa disadari. Aksi-aksi menarik khas Deddy Corbuzier akan diselipkan di setiap segmen talkshow ini. Kejahilan, kemahiran & ketajaman Deddy dalam mengatur permainan pikiran akan mengundang gelak tawa. Pada Kamis 16 Januari 2014, Deddy Corbuzier mengumumkan bahwa Hitam Putih di Trans7 resmi berakhir. Meski tanggal 15 Januari 2014 adalah episode terakhirnya, ternyata mulai 3 Februari 2014, Hitam Putih kembali ditayangkan pada pukul 18:30 WIB, tetap 5 kali dalam seminggu dari hari Senin sampai Jumat. - Program Kick Andy di Metro TV Kick Andy adalah sebuah program talkshow oleh Andy F. Noya di Metro TV. Kick Andy mengudara setiap hari Jumat pukul 20:05 WIB dan tayangan ulangnya pada hari Minggu pada pukul 13:30 WIB. Cara pembicaraan di program ini mirip dengan cara di acara Oprah oleh Oprah Winfrey Kick Andy mulai mengudara pada tanggal 1 Maret 2006 hingga sekarang. Acara ini menghadirkan kisah kehidupan nyata yang informatif, edukatif dan menginspirasi. Tamu yang dihadirkan tidak dibatasi oleh profesi sehingga banyak cerita seru seputar kehidupan masyarakat seluruh Indonesia. Dalam pembawaannya host Kick Andy mempunyai karakter dan gaya bahasa yang unik. Dalam setiap poin pertanyaan yang bersifat langsung namun tidak sarkastik malah mengundang tawa, dan para narasumber merasa nyaman ketika menjawab pertanyaan, seperti pendahulunya yaitu Oprah, Kick Andy selalu membagi-bagikan buku gratis karangan orang ternama dan best seller.

D. Deskripsi Program  Kategori Program : ( Hiburan, Education, Informasi )  Media

: ( Televisi )

 Format Program : ( Talk Show )  Judul Program

: ( Dharma Mingguan Show )

 Durasi Program : 20.menit  Target Audience : Anak – Orang Tua (Semua Umur)  Jenis Kelamin : Pria dan Wanita  Status Ekonomi Sosial : B & C  Karakteristik Produksi : Live, live record / ( Single Camera dan Multi Camera).  Jam tayang + Alasan : Minggu pukul 19.00 – 19.30 WIB Pada jam – jam tersebut adalah jam istirahat dan berkumpulnya keluarga dirumah.

E. Sinopsis Talkshow Dharma Mingguan Show adalah program televisi beruapa talkshow, disajikan dengan konsep yang kreatif, pembawaannya yang santai, mengandung hal edukasi, informatif, inspiratif dan menarik. Selain itu program talk show Dharma Mingguan Show lebih fresh dalam penyajiannya dibanding program talk show yang lain. Program talk show Dharma Mingguan Show ini berdurasi 20 menit dan dibawakan oleh seorang host

yang dipilih untuk membawakan program informatif ini.

Program ini memiliki slogan “Dharma Sundaysunday” Selain itu, narasumber yang dihadirkan tentunya orang-orang yang menguasai pembahasan mengenai topic yang dipilih sesuai tema dalam setiap episodenya. Selain narasumber inti, talk show Dharma Mingguan Show

yang salah satu contoh bertema entreprenuer di Era Modern misalnya akan menghadirkan Chandra Putra Negara, Atta Halilintar.

Cast Host

Kak Seto Host Commercial Break Host

Kak Seto Host Kak Seto Host Kak Seto Host Young Lex Host Commercial Break Host

Young Lex

Host Young Lex

Host

Alfin

Audio Kembali lagi bersama saya Dodit Mulyanto dalam acara One Show ( One More Again). Malamhari ini kita akan membahas tentang Pergaulan Remaja di Era Modern. Kita akan mendatangkan narasumber pertama kita. Dia adalah ketua dari Komnas Perlindungan Anak. Selamat malam mas Dodit. Senang bisa kembali lagi kesini. Selamat malam juga Kak Seto. Oke, sekarang kita sudah kedatangan Kak Seto namun sebelum kita ngobrol-ngobrol seputar topic. Kita rehat sejenak dulu. Kembali lagi di One Show ( One More Again ). Sebelum memulai obrolan kita lihat dulu cuplikan video berikut ini... Kak Seto, berkaitan dengan topik kita mengenai Pergaulan remaja di Era modern, bagaimana tanggapan anda tentang pergaulan remaja menurut anda? Pergaulan sekarang lebih banyak menjurus ke hal-hal negative Contoh-contoh hal negative Ya, seperti meminum minuman keras, penggunaan obat-obat terlarang dan seks bebas Darimana pengaruh hal-hal nagatif tersebut muncul? Banyak hal, bisa dari kurangnya edukasi orangtua terhadap anak, faktor lingkungan dia tumbuh dan gampangnya akses informasi era modern sekarang ini. Oke, sekarang kita panggilkan narasumber kedua kita malam hari ini. Dia adalah seorang rapper tanah air sekaligus influencer bagi kaum remaja. Kita panggil Young Lex Malem mas dodit, malem semua Malem mas Young Lex. Kita sudah kedatangan Young Lex. Keliatan yang nonton udah pada engga sabar nih. Sebelum kita lanjut kita rehat sejenak dulu Masih dalam acara One Show (One More Again). Oke, sebelum kita memulai obrolan kita tonton dulu sedikit cuplikan video berikut ini… Baik, mas Young Lex. Mas ini kan tokoh remaja sekarng nih, banyak remaja yang ngefans sama mas. Menurut mas, perkembangan remaja sekarang itu seperti apa? Oke makasih mas, saya jawab nih ya. Jadi gini, anak remaja sekarang ini bisa dibilang liar, buas. Lebih buas dari yang dulu. Buas dalam artian, anak remaja sekarang itu gampang banget cari informasi apapun di era modern ini. Waduh berat nih bahasanya hehe… Jadi gimana supaya anak remaja sekarang engga salah jalan? Cari kesibukan tapi kesibukan yang positif, contoh kaya gue berkarya. Jadi jangan liat gua tattoan. Gua tattoan juga ga pake narkoba kok. Ini cuma style gua aja. Tapi liat, gua bisa ada di posisi ini karena gua berkarya. Seperti udah makin semakin panas nih obrolan kita. Biar lebih panas kita panggilkan lagi aja kali ya narasumber ketiga kita malam hari ini. Dia adalah tokoh nikah muda, dia masih remaja tapi sudah menikah di usianya yang masih remaja ini. Langsung saja kita panggil Alvin Faiz Assalamualaikum mas Dodit, Assalumualaikum semua.

Host Commercial Break Host Alfin Host Alfin Host Kak Seto Young Lex Alfin Host

Waalaikum salam. Oke seperti biasa sebelum memulai obrolan kita rehat sejnak. Oke kembali di One Show (One More Again). Nah mas Alfin, Kenapa mas Alfin malah memilih menikah muda? Agar lebih aman dalam bergaul mas, sekarang saya sudah menikah jadi tau diri soal pergaulan itu baik atau tidak untuk sayayang beristri ini. Tapi kamu engga iri liat temen-temen seusiamu ini main? Kayanya harus mereka yang iri sama saya deh mas hehe. Oke, menurut kalian apa langkah agar remaja sekarang ini tidak salah jalan? Bergaul dengan orang-orang yang menurut anda baik untuk anda. Karena faktor lingkungan itu sangat mempengaruhi selain keluarga. Ya seperti yang saya katakana tadi, berkarya jangan kebanyakan main terus Lebih mendekatkan diri kepada Allah , agar kita selalu dijauhi dari hal-hal buruk. Oke, para narasumber kita sudah memberikan statement-statement nya masing- masing. Jadi kesimpulannya adalah, kita boleh bergaul tapi dalam hal-hal positif tanpa harus merusak masa depan kita. Kita sudah berada di akhir acara, Terimakasih untuk para narasumber malam hari ini. Terimakasih untuk para penonton yang hadir di studio. Saya Dodit Mulyanto dan segenap kru yang yang bertugas pamit undur diri. Selamat malam dan sampai jumpa di episode selanjutnya

F.

Konsep Penyutradaraan 1. Konsep Ide Tema dari program One Show adalah tentang kehidupan sehari-hari yang dapat diangkat dan dibicarakan seperti hal-hal yang sedang tren ataupun hal-hal yang sedang viral yang banyak dibicarakan orang orang di seluruh Indonesia. 2. Struktur Naratif Struktur Naratif program One Show adalah struktur bahasa yang biasa kita gunakan seharihari yaitu Bahasa Indonesia yang baik, benar, dan sopan karena akan ditonton untuk kalangan semua umur. 3. Konsep Style Program One Show akan dibalut dengan sajian yang fresh, menarik, kreatif, dan menghibur agar para audience tidak bosan dengan sajian acara yang akan ditayangkan setiap episodenya.

G. Konsep dan Casting List 1. Konsep Cerita Pada episode kali ini mengusung tema Pergaulan Remaja di Era Modern. Episode ini akan membahas tentang dampak sosial media pada remaja dan cara bagaimana seharusnya remaja bergaul agar tidak merusak masa depan

2. Casting List Umur

Keterangan

No. HP

Casting

Host

20

Pembawa Acara

089

Acong

Narasumber 1 Narasumber 2 Narasumber 3

66 25 18

Ketua Komnas Anak Rapper / Influencer Tokoh Nikah Muda

34729523 08938718346 08932614572 089754684135

Acong Acong Acong

NO

Nama

Host/Narasumbe

1

Dodit Mulyanto

2 3 4

Kak Seto Young Lex Alvin Faiz

r

H. Rundown Program Acara

Segmen No Acara 1 1 2 3 4 5 6 7 2

8 9 10 11 12

3

13 14 15 16 17 18 19 20 21

Item

Pembicara

Durasi

Bumper Opening Musik Homeband Opening Host Host Penjelasan tema Host Episode : Pergaulan Remaja di Era Modern Insert : Narasumber 1 Obrolan 1 (Pengenalan Host & narasumber) Narasumber 1 OBB & Judul Program Commercial Break

00.00.10” 00.00.10” 00.00.30” 00.02.00”

Cuplikan video tentang faktor lingkungan terhadap remaja Obrolan 2( Pembahasan Host & tema ) Narasumber 1 Insert : narasumber 2 Obrolan 3 ( Pengenalan Host & narasumber 2 ) Narasumber 2 OBB & Judul Program Commercial Break Cuplikan video tentang dampak sosial media bagi remaja Obrolan 4 (Pembahasan Host & tema) Narasumber 1,2 Insert : narasumber 3 Obrolan 5 ( Pengenalan Host & bintang tamu 3) Narasumber 3 OBB & Judul Program Commercial Break Obrolan 6 (Pembahasan Host & tema) Narasumber 1,2,3 Closing statement 3 Narasumber narasumber Kesimpulan HOST Host Credit Title Total Durasi

00.01.20”

00.00.30” 00.02.00” 00.00.10”

00.04.00” 00.00.30” 00.02.00” 00.00.10” 00.01.20 00.04.00” 00.00.30” 00.02.00” 00.00.10” 00.04.00” 00.02.00” 00.02.00” 00.01.00” 00.30.00”

I.

Director Treatment (Shooting Script) Production Company Project Title Durasi N O 1

2

3

4

Produser Director

Visual

Cam Cam 1 Cam 2 Cam 3 Cam 1 Cam 2 Cam 3 Cam 1 Cam 2 Cam 3 Cam 1 Cam 2 Cam

: BSI : Host : 30 menit Shot

: :

Wandi Wandi

Direction

Audio

Move Still Still Follo w

Angle Eye Eye Eye

MS-Host FS-Host & Narasumber 1 MS-Narasumber1

Still Still Follo w

Eye Eye Eye

Host memanggil narasumber 1 Baiklah langsung saja kita panggilkan , narasumber 1 masuk stage. narasumber pertama pada malam hari ini Kak Seto.

MS- Host FS- Host & Narasumber 1 MS – Narasumber 1

Still Still Follo w

Eye Eye Eye

Host berbincang dengan narasumber sesuai tema

MCU- Host FS- Host & Narasumber 1 & 2 MS – Narasumber 1 & 2

Still Still Still

Eye Eye Eye

Host memanggil narasumber 2 Host : Oke kita akan memanggil narasumber , narasumber 2 masuk stage. kedua malam ini. Dia adalah seorang rapper sekaligus influencer bagi kaum remaja, langsung saja Young Lex

MS-Host FS-Host MCU-Host

Host membuka acara

Host : Oke kembali lagi dalam acara One Show , One More Again. Masih dipandu bersama saya Dodit Mulyanto selaku host. Kali ini kita akan membicarakan tentang tema Pergaulan Remaja Pada Era Globalisasi

Host : Apa pandangan Kak Seto terhadap pergaulan remaja di era modern seperti ini. Kak Seto : Pergaulan remaja sekarang lebih banyak ke hal-hal negatif

5

6

7

3 Cam 1 Cam 2 Cam 3 Cam 1 Cam 2 Cam 3 Cam 1 Cam 2 Cam 3

MCU- Host FS- Host & Narasumber 1 & 2 MS – Narasumber 1 & 2

Still Still Still

Eye Eye Eye

Host berbincang dengan narasumber 2

Host : Sebagai seorang tokoh remaja dan banyak digandrungi para remaja sekarang, apa saran untuk para remaja sekarang Young Lex: Kita harus berkarya namun dalam hal positif. Contohlah gue.

MCU- Host FS- Host & Narasumber 1,2,3 MLS – Narasumber 1,2,3

Still Still Still

Eye Eye Eye

Host memanggil narasumber 3, narasumber 3 masuk stage

MCU- Host FS- Host & Narasumber 1,2,3 MLS – Narasumber 1,2,3

Still Still Still

Eye Eye Eye

Host berbincang dengan narasumber 3

Host : Baiklah sekarang kita akan panggil narasumber ketiga malam ini. Dia seorang remaja dan biasaya di umur-umur seperti dia masih suka bermain dengan teman-teman tetapi dia lebih memilih menika dan sekarang sudah dikarunia anak. Langsung saja kita panggil Alvin Faiz Host : Alvin, kamu kan masih remaja masih suka bermain. Tetapi kenapa kamu lebih memilih menikah diumur seusiamu ini? Alvin : Ya nikah aja dulu mas, kan sesudah nikah masih bisa main tapi sekarang main sama istri dan anak hehe. Tapi saya masih tetep main kok sama temen-temen saya cuma sekarang mainnya lebih tau diri karena sekarang saya sudah punya istri.

J.

Script Breakdown Sheet Production Company Project Title Durasi No 1 2 3 4

: BSI : One Show : 30 menit

Produser Director

Cast

Wardrobe

Dodit Mulyanto ( Host ) Kak Seto ( Narasumber 1 ) Young Lex ( Narasumber 2 ) Alvin Faiz ( Narasumber 3)

Setelan Jas Batik Pakaian casual, Jaket boomber Pakaian Gamis

: :

Make Up Natural Natural Natural Natural

Wandi Wandi

Properti Cue Card Jam tangan Jam tangan, kalung, cincin Peci, cincin

Notes

PENUTUP 1. Kesimpulan Desain produksi ini adalah program One Show program acara televisi Talkshow yang mengambil tema dalam kehidupan sehari-hari. Membahas topik-topik hangat yang sedang marak diperbincangkan dan dijadikan sebuah tontonan yang asik dan dikemas secara unik dan modern agar semua penonton mendapatkan edukasi namun menghibur. 2. Saran Demikian desain produksi ini dibuat untuk pengambilan nilai individu mata kuliah Penyutradaraan 2. Diharapkan lewat desain produksi ini saya dapat belajar bersama untuk pembuatan karya-karya selanjutnya, sekiranya saya sebagai penulisdengan senang hati menerima kritik dan saran dari berbagai pihak.

Crew 1. Produser 2. Sutradara 3. Technical Director 4. Cameraman 5. Lighting 6. Make up 7. Wardrobe 8. Editor 9. Audio 10. Dekorasi 11. Penulis Nakah 12. Kreatif

: Wandi : Wandi : Asep Sunandar : Serginho : Seedorf : Barbara Berlusconi : Silvio Berlusconi : Paulo Maldini : Fillipo Inzaghi : Gennaro Gattuso : Ricardo Kaka : Andriy Sevchenko

Related Documents

Talkshow Fix Dispro
March 2021 0
Dmp Fix
February 2021 2
Vestibuloplasty Fix
March 2021 0
Kompros Fix
March 2021 0
Biokim Fix
February 2021 0

More Documents from "Wan Adi Oeya"