Ppt Penyuluhan Ims

  • Uploaded by: Adrian Hardec
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Ppt Penyuluhan Ims as PDF for free.

More details

  • Words: 555
  • Pages: 22
Loading documents preview...
INFEKSI MENULAR SEKSUAL Puskesmas Ngaliyan Ilmu Kesehatan Masyarakat Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Apa itu Infeksi Menular Seksual ??

INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) IMS adalah penyakit menular yang ditularkan melalui hubungan seksual. Hubungan seksual ini termasuk hubungan melalui liang senggama, mulut (oral), atau dubur (anal)

Perilaku yang mempermudah penularan IMS :  Gonta – ganti pasangan seks  Prostitusi  Melakukan hubungan seksual melalui anal  Homoseksual

Gejala – gejala umum IMS adalah :  Keluarnya cairan dari kemaluan atau dubur

yang berbeda dari biasanya.  Perih, nyeri atau panas saat kencing atau setelah kencing.  Luka terbuka, luka basah di sekitar kemaluan atau sekitar mulut. Sifat lukanya bisa nyeri, bisa juga tidak.

Gejala – gejala umum IMS adalah :  Di sekitar kemaluan, tumbuh seperti    

jengger ayam atau kutil. Gatal-gatal di daerah kemaluan. Bengkak di lipatan paha. Pada pria, kantung pelir menjadi bengkak dan nyeri. Secara umum merasa tidak enak badan atau demam

APA SAJA JENIS-JENIS IMS ? I. GO (GONORRHOEA /KENCING NANAH) ● IMS PALING SERING DITEMUKAN ● Penyebab : N. Gonorrhoea ● Masa Inkubasi : 1 – 5 hari ● Gejala : - Keluar nanah terutama pagi (morning drips), sakit saat kencing dan ereksi - pada wanita kemaluan nampak kemerahan, bengkak dan nyeri bila ditekan, ‘KEPUTIHAN’

II. HERPES GENITALIS ● Penyebab : Herpes Simplex Virus ● Masa Inkubasi : 2 – 10 hari, dapat sampai 3 mgg ● Gejala : berupa vesikel (bruntus) dan borok kecil (ulcera) yang mudah terkena infeksi, sangat nyeri

III. SYPHILIS / RAJA SINGA ● Penyebab : Treponema Pallidum ● Masa Inkubasi : 2 mgg sampai 3 bulan ● Gejala : 1. Timbul luka kecil berbentuk bulat pada alat kelamin, tidak nyeri dan kenyal 2. Pembesaran kelenjer getah bening dan tidak sakit

V. ULCUS MOLE   

Penyebab : virus HAEMOPHILIUS DUCREYI Masa Inkubasi : 2 – 10 hr Gejala : borok bulat lonjong, dinding tak rata, kotor dan nyeri tekan, terdapat pembesaran kelenjar getah bening

4. JENGGER AYAM (KONDILOMATA AKUMINATA)  Penyebab : Human papilloma virus

 Masa Inkubasi : 2 – 3 bln  Gejala : timbul kutil pada daerah yg terinfeksi,

selanjutnya kutil bergerombol seperti jengger ayam di kemaluan dan daerah anus

5. HIV/AIDS HUMAN IMMUNODEFFICIENCY VIRUS / ACUIRED IMMUNE DEFICIENCY SYNDROME  HIV adalah virus yang menyerang sistem kekebalan tubuh

manusia  masuk ke dalam sel darah putih dan merusaknya  sel darah putih menurun jumlahnya  AIDS adalah kumpulan gejala penyakit yang timbul karena

rendahnya daya tahan tubuh

HIV/AIDS HUMAN IMMUNODEFFICIENCY VIRUS / ACUIRED IMMUNE DEFICIENCY SYNDROME  Pada awalnya penderita HIV positif tidak menampakkan gejala

sampai bertahun – tahun

(5-10 tahun). Tapi pada fase ini dia

bisa menularkan penyakit pada orang lain.

Apa bahayanya IMS?  IMS membuat sakit-sakitan  IMS membuat mandul  IMS bisa menyebabkan

keguguran  IMS bisa ditularkan kepada bayi  IMS tertentu seperti HIV/AIDS, bisa menyebabkan kematian.

Pencegahan A  absen dari seks/puasa seks tidak berhubungan seks sama sekali sehingga tidak ada cairan kelamin yang masuk ke tubuh B berlaku saling setia Berhubungan seks dengan satu orang pasangan tetap yang sudah jelas riwayat kesehatannya

C cegah infeksi dengan kondom

Penanganan IMS  Segera pergi ke dokter untuk

diobati  Jangan berhubungan seks selama dalam pengobatan IMS (karena bisa menularkan ke pasangan)  Jangan hanya berobat sendiri (libatkanlah pasangan khususnya pasangan yang SAH)

Related Documents

Ppt Penyuluhan Ims
February 2021 0
Ppt Penyuluhan Rokok
March 2021 0
Penyuluhan Hepatitis Ppt
February 2021 0
Ims
January 2021 3
Penyuluhan Stroke
January 2021 1

More Documents from "ajeng systami putri"