Rktp-2020 Reni.doc

  • Uploaded by: Reny Rachmawati
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Rktp-2020 Reni.doc as PDF for free.

More details

  • Words: 2,800
  • Pages: 17
Loading documents preview...
SASARAN KERJA PEGAWAI (SKP) DAN RENCANA KERJA TAHUNAN PENYULUH PERIKANAN (RKTP) TAHUN 2020

NAMA NIP PANGKAT/GOLONGAN JABATAN SATMINKAL

: : : : :

RENY RACHMAWATI, S.Pi,M.Sc 19860328 201001 2 025 PEN ATA MUDA TK.I /III B PENYULUH PERIKANAN PERTAMA BALAI PELATIHAN DAN PENYULUHAN PERIKANAN TEGAL

BALAI PELATIHAN DAN PENYULUHAN PERIKANAN TEGAL TAHUN 2020 RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

1

I.

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Undang-undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (SP3K) mencerminkan peran penting dari Penyuluhan. Agar penyuluhan bisa berjalan efektif dan efisien, telah disusun programa penyuluhan. Implementasi programa ini dituangkan melalui rencana kerja penyuluh perikanan. Rencana Kerja Tahunan Penyuluh adalah rencana kegiatan penyuluh perikanan dalam kurun waktu setahun yang dijabarkan dari programa penyuluhan provinsi yang dilengkapi dengan hal-hal yang dianggap perlu untuk berinteraksi dengan pelaku utama dan pelaku usaha. Rencana kerja tahunan penyuluhan perikanan disusun sebagai acuan bagi penyuluh perikanan dalam melaksanakan tupoksinya sebagai penyuluh di lapangan. Dalam rangka pembinaan Pegawai Negeri Sipil (PNS) didasarkan pada sistem prestasi kerja sesuai PP Nomor 46 Tahun 2011, maka penilaian prestasi kerja PNS dilaksanakan dengan orientasi pada peningkatan Sasaran Kerja Pegawai (SKP) dan Perilaku Kerja (PK). Di lingkungan PNS ada pembinaan/penilaian pegawai yang dikenal dengan nama Daftar Penilaian Pelaksanaan Pekerjaan (DP3) yang diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 10 Tahun 1979 (sebelum dicabut dengan PP Nomor 46 Tahun 2011). DP3 merupakan proses kegiatan yang dilakukan untuk mengevaluasi tingkat pelaksanaan pekerjaan atau unjuk kerja (perfomance appraisal) seorang pegawai. Permasalahan

umum

dalam

pengukuran

kinerja

pegawai

berdasarkan DP3 adalah: (1) hallo effect, terpengaruh pendapat pribadi; (2) central tendency, cenderung rata-rata; (3) leniency/bias, cenderung murah dan menghindari penilaian ekstrim; (4) strickness, cenderung terlalu ketat/mahal nilai; dan (5) recency effect, kesan terakhir. Disamping kewajiban PNS membuat SKP sesuai diamanatkan PP Nomor 46 Tahun 2011 tersebut, seorang Penyuluh PNS juga diwajibkan membuat/menyusun Rencana Kerja Tahunan Penyuluh (RKTP) sebagaimana tercantum dalam Peraturan Menteri tentang Pedoman Penyusunan Programa Penyuluhan yaitu melalui Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan PERMENKAN NO 13/ TAHUN 2011 Agar tidak terjadi duplikasi antara SKP dan RKTP, maka kami berinisiasi untuk menggabungkan dua dokumen perencanaan tersebut dalam RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

2

satu dokumen, yaitu Sasaran Kerja Pegawai dan Rencana Tahunan Penyuluh Perikanan Pertama Tahun 2020. 2.2 Tujuan Tujuan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai dan Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Perikanan Pertama adalah sebagai Pedoman dan Acuan dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi seorang Penyuluh Perikanan Pertama yang ditugaskan pada Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semarang dalam kurun waktu bulan Januari 2020 s/d Desember 2020. 1.3

Sasaran

1. Pelaku Utama dan Pelaku Usaha Perikanan. 2. Kelembagaan Pemerintah dan Kelembagaan Petani dibidang Perikanan. 3. Penyuluh perikanan dan petugas lingkup perikanan di kabupaten Semarang

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

3

II. DASAR HUKUM Dasar Penyusunan Sasaran Kerja Pegawai Rencana Kerja Penyuluhan Perikanan (RKPP) Tahun 2020 adalah : a. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 1999 tentang Perubahan Atas UndangUndang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-Pokok Kepegawaian. b. Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2011 tentang Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil. c. Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Peraturan Disiplin Pegawai Negeri Sipil. d. UU No 16 Tahun 2006 mengenai Sistem Penyuluhan Pertanian, perikanan dan kehutanan; e. PERMENPAN Nomor : 19/MENPAN/2008, tentang Tugas Pokok dan Fungsi Penyuluh Perikanan; f. Permenkan No 13/MEN/2011; tentang penyusunan programa penyuluhan perikanan; g. Programa Nasional Penyuluhan Perikanan Tahun 2020

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

4

III.KEADAAN, TUJUAN DAN SASARAN Sasaran Kerja Pegawai yang digabung dengan Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Perikanan Pertama Tahun 2020, Keadaan/Masalah, Tujuan dan Sasaran Penyuluhan disajikan dalam bentuk Tabel sebagai berikut: NO 1

2

3

5

KEADAAN/MASALAH TUJUAN

SASARAN

Kurangnya persiapan

Tersusunnya rencana

PENYULUHAN Penyuluh Perikanan

yang dilakukan para

kerja penyuluhan

penyuluh dalam

perikanan tahun 2020

melaksanakan tugasnya Masih kurangnya

Meningkatkan

Penyuluh perikanan

kapasitas SDM Penyuluh

kapasitas SDM

PNS dan swadaya

Perikanan Belum terorganisasinya

penyuluh perikanan menumbuhkan

Kelembagaan pelaku

pelaku utama/usaha

kelembagaan pelaku

utama/usaha perikanan

perikanan Masih kurangnya

utama/usaha perikanan Mensosialiasasi dan

Pelaku utama/usaha

pengetahuan pelaku

meningkatkan

perikanan

utama/usaha dalam media pengetahuan dan akses

6

akses pasar, akses

pasarm akses

permodalan, akses

permodalan, dan akses

tekhnologi Masih kurangnya

tekhnologi Meningkatkan

Pelaku utama/usaha

pengetahuan budidaya

pengetahuan teknik

perikanan

ikan pelaku utama/usaha

budidaya ikan bagi

perikanan

pelaku utama perikanan melalui demcar, penyebaran media informasi

7

8

Masih kurangnya

Meningkatkan

Pelaku utama/usaha

pengetahuan ikan pelaku

pengetahuan dalam

perikanan

utama/usaha perikanan

diversifikasi olahan

dalam diversifikasi

ikan dan pemasarannya

olahan ikan dan

melalui demcar,

pemasarannya

penyebaran media

Kurangnya kesadaran masyarakat dalam pelestarian sdi

informasi Sosialisasi penggunaan alat tangkap ramah lingkungan dan

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

Pelaku utama/usaha perikanan 5

9

lingkungan. Masih rendahnya

pembinaan. Meningkatkan

kapasitas kelembagaan

kapasitas kelembagaan

pelaku utama

pelaku utama/usaha

Pelaku utama/usaha perikanan

perikanan melalui kunjungan dan 10 11

Kurangnya pembinaan usaha mikro Kurangnya materi penyuluhan

pembinaan Sosialisasi IUMK Tersusunnya materi

Pelaku utama/usaha perikanan Pelaku utama perikanan

penyuluhan dalam

dan masyarakat luas

bentuk booklet, brosur, leaflet, bahan tayang penyuluhan

IV.

CARA MENCAPAI TUJUAN (CMT)

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

6

Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Perikanan (RKTPP) dituangkan dalam bentuk matriks yang unsur-unsurnya terdiri dari : Masalah, Tujuan, Sasaran, Kegiatan/Metode, Materi, Volume, Lokasi, Waktu, Sumber Biaya, Pelaksana dan Penanggung Jawab dari Kegiatan tersebut. Cara mencapai Tujuan merupakan matrik dari rencana kerja penyuluh perikanan yang mengacu pada Formulir SKP sesuai Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Nasional (BKN) Nomor 34 Tahun 2011 dan Matrik RKTP sesuai Permenkan No 13/2011, sebagaimana TERLAMPIR.

V.

PEN U T U P

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

7

Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan, maka rencana kerja tahunan penyuluh diharapkan dapat menghasilkan kegiatan penyuluhan spesifik lokasi yang mempunyai daya ungkit tinggi terhadap peningkatan komoditas unggulaan daerah dan pendapatan pelaku utama/usaha. Dengan demikian kegiatan-kegiatan yang tercantum dalam rencana kerja ini akan mampu merespon kebutuhan pelaku utama dan pelaku usaha dan memberikan dukungan terhadap program-program prioritas SKPD tingkat provinsi yang terkait. Demikian Sasaran Kerja Pegawai dan Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Perikanan (RKTPP) Tahun 2020 kami susun, sebagai acuan dan pedoman dalam melaksanakan tugas sebagai Penyuluh Perikanan pada Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semarang. Sasaran Kerja Pegawai dan Rencana Kerja yang telah kami susun ini semoga bisa terlaksana dengan baik serta tepat sasaran sesuai tujuan yang telah kami targetkan. Akhir kata kami sampaikan terimakasih atas semua pihak yang telah membantu. Semoga Sasaran Kerja Pegawai dan Rencana kerja ini bermanfaat bagi kami pribadi dan semua pihak terkait. Semarang, 30 Januari 2020 Mengetahui, Koordinator Penyuluh Penyuluh Perikanan Kab. Semarang

NAWANG WAHYUDI, STP NIP. 19631224 198803 1 007

Perikanan Pertama

RENY RACHMAWATI, S.Pi, M.Sc NIP.19860328 201001 2 025

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

8

LAMPIRAN-LAMPIRAN

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

9

RENCANA KERJA PENYULUHAN PERIKANAN NO

1

Nama : Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc MASALAH KEGIATAN TUJUAN SASARAN MET VOL LOKASI WAKTU BIAYA Tahun : 2020 ODE Wilayah Kerja : Kabupaten Semarang (Kecamatan Bergas dan Kecamatan Ambarawa)

SUMBER BIAYA

PELAKSA NA

PENANGGUN G JAWAB

PIHAK TERKAI T

Kurangnya persiapan yang dilakukan para penyuluh dalam melaksanakan tugasnya Masih kurangnya kapasitas SDM Penyuluh Perikanan

Penyusunan Rencana Kerja penyuluh

Mempersiapk an kegiatan penyuluhan Tahun 2020

Penyuluh Perikanan

PRA,

1 lapora n

Semarang

Jan-Feb; Okt-Des

PM

BOP APBD

Penyuluh perikanan

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

KKP RI

Peningkatan kapasitas Penyuluhan Perikanan

meningkatkan pengetahuan dan kemampuan Penyuluh perikanan

Penyuluh perikanan

1x

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

APBD

Petugas Teknis, Penyuluh

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

KKP RI

3

Kurangnya pengetahuan pelaku utama/usaha perikana dalam Informasi Permodalan

Sosialisasi Akses Permodalan/P embiayaan lembaga keuangan

Meningkatkan penyebaran informasi mengenai permodalan/p embiaya lemaga keuangan

Pelaku Utama, Pelaku Usaha Penyuluh

12 Lapor an

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP APBD

PENYULU H, DINAS

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

KKP RI

4

Kurangnya pengetahuan pelaku utama/usaha

Peningkatan Kapasitas pelaku utama/usaha

Meningkatkan Kapasitas pelaku utama/usaha

Pelaku Utama, Pelaku Usaha

Pembi naan, kunju ngan, demca r, penyul uhan massal Meny ebarka n inform asi menge nai permo dalan/ pembi ayaan lemag a keuan gan Meny ebarka n inform

12 Lapor an

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP APBD

PENYULU H, DINAS

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan

KKP RI

2.

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

10

perikana dalam Akses pasar

melalui MOU/ Surat Perjanjian, dan pasar media dariing

melalui MOU/ Surat Perjanjian, dan pasar media dariing

Penyuluh

5

Kurangnya pengetahuan pelaku utama/usaha perikana dalam Akses Tekhnologi

Penyampaian materi penyuluhan melalui Booklet, Brosur, Leaflet, Bahan Tayang

Meningkatkan penyebaran informasi dan teknologi perikanan

Pelaku Utama, Pelaku Usaha Penyuluh

6.

Kurangnya pengetahuan dalam aplikasi teknologi bidang perikanan

Pemberdayaa n usaha pembudidaya ikan

Meningkatkan pengetahuan dalam aplikasi teknologi budidaya

Pelaku Utama, Pelaku Usaha, Kelompok Perikanan, Penyuluh

asi pelaku utama/ usaha melalu i MOU/ Surat Perjan jian, dan pasar media dariin g Meny ebarka n bahan materi penyul uhan Bookl et, Brosur , Leafle t, Bahan Tayan g Meny ebarka n bahan materi penyul uhan Bookl et, Brosur , Leafle t,

Kabupaten Semrang

48 pakey

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP APBD

PENYULU H, DINAS

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

KKP RI

10 x 40 org

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP

Dinlutkan

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

KKP RI

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

11

7.

Kurangnya pengetahuan dalam diversifikasi olahan ikan dan pemasaran hasil perikanan

Pemberdayaa n usaha pengolah dan pemasaran ikan

Meningkatkan pengetahuan dalam diserfikasi olahan ikan dan pemasaran hasil perikanan

Pelaku Utama, Pelaku Usaha, Kelompok Perikanan, Penyuluh

8.

Kurangnya kesadaran masyarakat dalam pelestarian sdi lingkungan.

Sosialisasi penggunaan alat tangkap ramah lingkungan dan pembinaan.

Meningkatkan kesadaran nelayan pada penggunaan alat tangkap ramah lingkungan

Pelaku Utama, Pelaku Usaha, Kelompok Perikanan, Penyuluh

9

Kurangnya pembinaan usaha mikro

Sosialissasi IUMK

Meningkataka n kesadaran pelaku usaha perikanan dalam IUMK

Pelaku Utama, Pelaku Usaha Penyuluh

10

Masih kurangnya kelompok perikanan dalam kapasitas

Pemberdayaa n Kelompok dan Peningkatan Kapasitas administrasi

Meningkatkan kesadaran kelompok dalam kapasitas administrasi

Kelompok Perikanan

Bahan Tayan g Meny ebarka n bahan materi penyul uhan Bookl et, Brosur , Leafle t, Bahan Tayan g Sosiali sasi, perte muan kelom pok

Sosiali sasi Ijiun Usaha Mikro Kelaut an Dan Perika nan Perte muan Kelom pok, Penila ian

3 Kelom pok

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP

Dinlutkan

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang, , dan Penyuluh Perikanan

5 Kelom pok

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP

DKP

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

3 Lapor an

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP

DKP

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang, , dan Penyuluh Perikanan Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang, , dan Penyuluh Perikanan

12 Kelom pok

Kec. Bergas dan Kec Ambarawa

Jan-Des

PM

BOP

DKP

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

12

Dinas Pertanian, Perikanan, dan Pangan Kabupaten Semrang, ,

administrasi kelembagaan kelompok

kelembagaan kelompok

kelompok

Kelom pok, Penin gkatan Kelem bagaa n kelom pok

dan Penyuluh Perikanan

Kepala Dinas Pertanian, Perikanan Dan Pangan Kabupaten Semarang

Koordinator Penyuluh Perikanan Kabupaten Semarang

Ir. WIGATI SUNU, MBA NIP. 196401101991031008

NAWANG WAHYUDI, STP NIP. 19631224 198803 1 007

Ungaran, 30 Januari 2020 Penyuluh Perikanan

RENY RACHMAWATI, S.PI, M.SC NIP. 19860328 201001 2 025

SASARAN KERJA PEGAWAI Unit Kerja : BALAI PELATIHAN DAN PENYULUHAN PERIKANAN TEGAL

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

13

NO 1 2 3 4   5

I. PEJABAT PENILAI Nama NIP Pangkat/Gol.Ruang/T MT Jabatan

NO Moch. Muchlisin, Api. MP 19750916 199903 1 003

1 2

Nama NIP

Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc 198603282010012025

Pembina /IV.a Kepala Balai

3 4  

Pangkat/Gol.Ruang Jabatan/TMT/ AKT Angka Kredit Terakhir

Penata Muda Tk. 1 / III.B Penyuluh Perikanan Pertama / 24 Mei 2012

  Unit Kerja

II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI

  Balai Pelatihan Penyuluhan Perikanan Tegal

HAPAK per Tanggal, 30 Agustus 2019 : 176,759 Balai Pelatihan Penyuluhan Perikanan Tegal

5

Unit Kerja TARGET

NO   1

III. KEGIATAN TUGAS JABATAN Unsur Utama Menyusun rencana kerja penyuluhan perikanan

AK  

 

KUANTITATIF/ OUTPUT     1 Dokumen

KUALITA S / MUTU   100

  12

  Bulan

WAKTU

Materi   Programa

2

Melakukan pembinaan/ penyuluhan kepada pelaku utama/usaha perikanan dan kelautan

12

Kelompok

100

12

Bulan

Data Kelompok

3

Menumbuhkan kelompok pelaku utama/pelaku usaha kelautan perikanan Melakukan penilaian kelas kemampuan kelompok pelaku utama/usaha perikanan

1

Kelompok

100

1

Bulan

Juknis Bantuan

12

Unit

100

12

Bulan

Meningkatkan kelas kelompok pelaku utama/usaha kelautan Perikanan Pembinaan kepada usaha mikro dan kecil

1

Kelompok

100

12

Bulan

3

Unit

100

12

Bulan

Form Penilaian, piagam pengukuhan Form penilaian kelompok Juklak iumk

Fasilitasi pelaku utama/usaha dalam akses modal/pembiayaan usaha

12

Orang

100

12

Bulan

4

5

6 7

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

Permen KP no 14/2011

Metode

Lokasi

  PRA, Temu Koordinasi, diskusi Kunjungan, Observasi, Pengumpulan data Kunjungan

 

Kunjungan, pembinaan, koordinasi Evaluasi, penilaian Pertemuan, fasilitasi Pertemuan kelompok,

14

8 9

10

11 12 13

14

15 16

17

18

19 20

12

Kelompok

100

12

Bulan

12

Kelompok

100

12

Bulan

12

Kelompok

100

12

Bulan

Melakukan pendampingan kelompok dalam proses dan setelah mendapatkan bantuan pemerintah Melakukan pendataan dan/atau updating pelaku usaha kelautan perikanan dan data produksi (orang) Mengumpulkan data/informasi sekunder tk. kesulitan tinggi ttg potensi wilayah, ekosistem perairan/permasalahan individu, klp, maupun masyarakat perikanan Mengolah data/informasi ttg potensi wilayah, ekosistem perairan/permasalahan individu, klp, maupun masyrkt perikanan (tk kesulitan rendah)

1

Kelompok

100

12

Bulan

Materi penyuluhan, Brosur, Booklet,leaflet Juknis kusuka

100

Data

100

12

Bulan

Juknis Kusuka

Data

100

12

Bulan

Form Data

Laporan

100

12

Bulan

Form Data Olahan

Analisis data, PRA

Peta

100

12

Bulan

Data Peta

Data

100

12

Bulan

Data Monografi

Analisis Pemetaan Analisis Pemetaan

Laporan

100

12

Bulan

Form data

Laporan

100

12

Bulan

Form data

Booklet

100

12

Bulan

Brosur

100

12

Bulan

Kepmen KP RI No 54/2011 Kepmen KP

Membuat peta kegiatan usaha perikanan di wilayah kerja Membuat data monografi wilayah binaan

Merekapitulasi rencana kegiatan usaha kelompok pelaku utama perikanan Menyusun rencana kerja penyuluhan berbasis kebutuhan pelaku utama Menyusun materi penyuluhan dalam bentuk booklet Menyusun materi penyuluhan dalam bentuk brosur

6

50

0.45

5

1.434

6

0.332

2

1.392

12

0.14

1

1.344

12

0.864

12

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

MOU, surat perjanjian juklak PPKP

fasilitasi temu usaha

Fasilitasi pelaku utama/usaha perikanan dalam akses pasar hasil perikanan Fasilitasi pelaku utama/usaha perikanan dalam akses informasi kelautan dan perikanan yang dibutuhkan Mensosialisasikan peraturan terkait kelautan/perikanan kepada pelaku usaha kelautan/perikanan

Kunjungan, temu usaha Kunjungan, Demcar

Kunjungan, pendataan Kunjungan, Pendataan Analisis data, PRA

Kunjungan, Pendataan dan Rekapitulasi PRA, Temu Koordinasi, diskusi Pertemuan, sosialisasi Pertemuan,

15

21 22 22 23

24

25

Menyusun materi penyuluhan dalam bentuk leaflet

2.028

12

0.552

12

4.5

180

Melakukan kunjungan pembinaan kpd pelaku utama dan pelaku usaha kpd sasaran kelompok

1.25

50

Melaksanakan/melakukan demonstrasi cara/hasil teknologi perikanan tingkat sedang yang direkomendasi

1,5

5

Menyusun materi penyuluhan dalam bentuk bahan tayang Melakukan kunjungan pembinaan kpd pelaku utama dan pelaku usaha perseorangan/anjangsana

Menjadi intermedier pada kegiatan Temu Wicara Tk. Kecamatan

0.14

7

Melaksanakan penyuluhan massal

0.41

10

1.12

20

26

27 28

29

30

Melakukan bimbingan pemecahan masalah pelaku utama yang berkonsultasi Menumbuhkan koperasi/kelembagaan kelompok pelaku utama

0.058

1

Meningkatkan kemampuan kelembagaan klp pelaku utama

0.03

1

Menilai peningkatan kelas kemampuan kelompok pelaku utama perikanan

0.372

12

Menggalang kemitraan kelompok dengan swasta

0.372

12

Pendampingan wirausaha

0.09

3

Mengevaluasi hasil pelaksanaan penyuluhan

0.03

1

31

32 33

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

RI No 54/2011 Kepmen KP RI No 54/2011 Kepmen KP RI No 54/2011 Programa

sosialisasi Pertemuan, sosialisasi Pertemuan, sosialisasi PRA

Bulan

Bahan Materi Penyuluhan

12

Bulan

Bahan Materi Penyuluhan

Penyusunan Brosur, Booklet,leaflet Kunjungan, anjangsana

100

12

Bulan

Bahan Materi Penyuluhan

Laporan

100

12

Bulan

Bahan Materi Penyuluhan

Laporan

100

12

Bulan

Laporan

100

1

Bulan

Bahan Materi Penyuluhan PermenKP No 14/2012

Laporan

100

12

Bulan

PermenKP No 14/2012

Laporan

100

12

Bulan

Laporan

100

12

Bulan

PermenKP No 14/2012 PermenKP No 14/2012

Laporan

100

12

Bulan

Laporan

100

12

Bulan

Leaflet

100

12

Bulan

Bahan Tayang Laporan

100

12

Bulan

100

1

Bulan

Laporan

100

12

Laporan

100

Laporan

Permen KP No 14/2012 Evaluasi

Penyusunan Brosur, Booklet,leaflet Penyusunan Brosur, Booklet,leaflet Kunjungan kelompok Kunjungan, pembinaan, koordinasi Kunjungan, pembinaan, koordinasi Evaluasi, Penilaian Kunjungan, pembinaan, koordinasi Evaluasi Evaluasi

16

34 35 36  

perikanan tingkat kecamatan Penyaduran buku/bahan lain, tidak di publikasikan dalam bentuk buku Kepengurusan dalam organisasi profesi IPKANI Mengikuti pendidikan dan latihan online E Milea   Jumlah Angka Kredit

5

2

0.5

1

1.2  

4  

Buku

100

12

Bulan

Surat Keterangan Sertufikat  

100

12

Bulan

100  

12  

Bulan  

bahan karya tulis Kepmen KP RI No 54/2011 Diklat  

Penulisan, kajian Surat Keterangan Sertfikat  

 

Semarang, 30 Januari 2020 Pejabat Penilai,

Penyuluh Perikanan

MOCH MUCHLISIN, A.PI, MP. NIP. 19750916 199903 1 003

RENY RACHMAWATI, S.Pi, M.Sc NIP. 198603282010012025

RKTP 2020 Penyuluh Perikanan- Reny Rachmawati, S.Pi, M.Sc

17

More Documents from "Reny Rachmawati"

Rktp-2020 Reni.doc
February 2021 1
Artikel K3.docx
January 2021 0
March 2021 0
Atresia Pulmonal
January 2021 0