Singkawang Ukm H 2

  • Uploaded by: muliaar9983
  • 0
  • 0
  • January 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Singkawang Ukm H 2 as PDF for free.

More details

  • Words: 1,021
  • Pages: 19
Loading documents preview...
KLARIFIKASI & MASUKAN HARI II UKM PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II KOTA SINGKAWANG PROP. KALBAR

12 OKTOBER 2019 DENGAN AKREDITASI

MASYARAKAT SEHAT

Situasi Pada Telusur di Hari Ke 2 UKM Di Puskesmas Singkawang Selatan II • Tetap semangat dalam mengikuti kegiatan akreditasi • Melakukan perbaikan dari hasil - hasil temuan hari sebelumnya • Pemahaman monitoring sampai tahap evaluasi mulai dipahami • Pemahaman essensi kegiatan makin meningkat • Masih ada SK yang tidak lengkap

BAB V Kepemimpinan dan Manajemen Program Puskesmas (KMPP)

Rencana kegiatan dalam pelaksanaan UKM Puskesmas terintegrasi dengan rencana pelaksanaan UKM Puskesmas yang lain, dan disusun melalui proses perencanaan Puskesmas dengan indikator kinerja yang jelas, dan mencerminkan visi, misi, dan tujuan Puskesmas.

• Rencana untuk tahun mendatang terintegrasi dalam RUK Puskesmas. • Rencana untuk tahun berjalan terintegrasi dalam RPK Puskesmas. • Ada kejelasan sumber pembiayaan baik pada RUK maupun RPK yang bersumber dari APBN, APBD, swasta, dan swadaya masyarakat. • Jadwal kegiatan disusun oleh Penanggung jawab UKM Puskesmas dan Pelaksana.

• Diharapkan semua UKM membuat rencana usulan kegiatan dari mulai pengelola dituangkan dlm RUK  RPK • Sumber pembiayaan masih dari APBN, belum APBD • Jadwal tetap disusun oleh PJ dan pelaksana

Penanggung jawab dan pelaksana UKM Puskesmas melaksanakan tugas dan tanggung jawab sesuai dengan uraian tugas.

• Kepala Puskesmas melakukan monitoring terhadap Penanggung jawab UKM Puskesmas dalam melaksanakan tugas berdasarkan uraian tugas. • Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan monitoring terhadap pelaksana dalam melaksanakan tugas berdasarkan uraian tugas. • Jika terjadi penyimpangan terhadap pelaksanaan uraian tugas oleh pelaksana, Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan tindak lanjut terhadap hasil monitoring.

• Monitoring utk PJ UKM oleh Kapus • Monitoring ke pelaksana oleh PJ UKM • Belum ada tidak lanjut bila terjadi penyimpangan

Uraian tugas dikaji ulang secara regular dan jika perlu dilakukan perubahan • Periode untuk melakukan kajian ulang terhadap uraian tugas ditetapkan oleh Kepala Puskesmas. • Dilaksanakan kajian ulang terhadap uraian sesuai dengan waktu yang ditetapkan oleh penangung jawab dan pelaksana. • Jika berdasarkan hasil kajian perlu dilakukan perubahan terhadap uraian tugas, maka dilakukan revisi terhadap uraian tugas. • Perubahan uraian tugas ditetapkan oleh Kepala Puskesmas berdasarkan usulan dari Penanggung jawab UKM Puskesmas sesuai hasil kajian.

• ada periode melakukan pengkajian ulang terhadap uraian tugas • Belum melakukan kajian ulang sesuai dgn periode waktu yg sdh ditentukan

Penanggung jawab UKM Puskesmas menunjukkan akuntabilitas dalam mengelola dan melaksanakan UKM Puskesmas, dan memberikan pengarahan kepada pelaksana sesuai dengan tata nilai, visi, misi, dan tujuan Puskesmas.

• Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan kajian secara periodik terhadap pencapaian kinerja. • Penanggung jawab UKM Puskesmas bersama pelaksana melakukan tindak lanjut terhadap hasil penilaian kinerja. • Hasil kajian dan tindak lanjut didokumentasikan dan dilaporkan kepada Kepala Puskesmas. • Dilakukan pertemuan untuk membahas hasil penilaian kinerja bersama dengan Kepala Puskesmas.

• lakukan kajian secara periodik • Hasil kajian dan tindak lanjut terhadap hasil penilaian kinerja perlu dilaporkan ke kapus • Melaksanakan pertemuan

Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan pertemuan penilaian kinerja secara periodik

• Kepala Puskesmas dan Penanggung jawab UKM Puskesmas melakukan penilaian kinerja sesuai dengan kebijakan dan prosedur penilaian kinerja. • Dilaksanakan pertemuan penilaian kinerja paling sedikit dua kali setahun. • Hasil penilaian kinerja ditindaklanjuti, didokumentasikan, dan dilaporkan.

• Belum dilakukan pertemuan penilaian kinerja paling sedikit dua kali setahun • Hasil penilaian kinerja Belum ditindaklanjuti

Peraturan, kebijakan, kerangka acuan, prosedur pengelolaan UKM Puskesmas yang menjadi acuan pengelolaan dan pelaksanaan ditetapkan, dikendalikan dan didokumentasikan.

• Catatan atau rekaman yang merupakan hasil pelaksanaan kegiatan disimpan dan dikendalikan.

• menyimpan arsip perencanaan dan penyelenggaraan UKM Puskesmas mengacu kepada SOP yang sudah dibuat dan didokumentasikan

BAB VI Sasaran Kinerja dan MDGs (SKM)

Penanggung jawab UKM Puskesmas melaksanakan perbaikan kinerja secara berkesinambungan, tercermin dalam pengelolaan dan pelaksanaan kegiatan • Penanggung jawab UKM Puskesmas bersama pelaksana melakukan pertemuan membahas kinerja dan upaya perbaikan yang perlu dilakukan. • Penilaian kinerja dilakukan berdasarkan indikator-indikator kinerja yang ditetapkan untuk masing-masing UKM Puskesmas mengacu kepada Standar Pelayanan Minimal Kabupaten/Kota, dan Kebijakan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota. • Penanggung jawab UKM Puskesmas dan Pelaksana menunjukkan komitmen untuk meningkatkan kinerja secara berkesinambungan. • Penanggung jawab UKM Puskesmas bersama dengan Pelaksana menyusun rencana perbaikan kinerja berdasarkan hasil monitoring dan penilaian kinerja. • Penanggung jawab UKM Puskesmas bersama dengan pelaksana melakukan perbaikan kinerja secara berkesinambungan.

• Sudah dilakukan pertemuan membahas kinerja dan upaya perbaikan yang perlu dilakukan tetapi belum semua hasil dibahas di dlm pertemuan tsb • Indikator mengacu kepada Standar Pelayanan Minimal Kabupaten/Kota, dan Kebijakan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota dan Kebijakan Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota. • menyusun rencana perbaikan kinerja berdasarkan hasil monitoring dan penilaian kinerja. • melakukan perbaikan kinerja secara berkesinambungan.

Penanggung jawab UKM Puskesmas dan Pelaksana bertanggung jawab dan menunjukkan peran serta mereka dalam memperbaiki kinerja dengan memberikan pelayanan yang lebih baik kepada sasaran. • Keterlibatan lintas program dan lintas sektor terkait dalam pertemuan monitoring dan evaluasi kinerja. • Lintas program dan lintas sektor terkait memberikan saran-saran inovatif untuk perbaikan kinerja. • Lintas program dan lintas sektor terkait berperan aktif dalam penyusunan rencana perbaikan kinerja. • Lintas program dan lintas sektor terkait berperan aktif dalam pelaksanaan perbaikan kinerja.

• Keterlibatan linprog dan linsek masih belum maksimal dalam monitoring dan evaluasi sehingga belum ada saran inovatif untuk perbaikan

Puskesmas melakukan kaji banding (benchmarking) dengan Puskesmas lain tentang kinerja UKM Puskesmas. • Kepala Puskesmas bersama dengan Penanggung jawab UKM Puskesmas menyusun rencana kaji banding. • Menyusun instrumen kaji banding. • Penanggung jawab UKM Puskesmas bersama dengan Pelaksana melakukan kegiatan kaji banding. • Mengidentifikasi peluang perbaikan berdasarkan hasil kaji banding yang dituangkan dalam rencana perbaikan kinerja. • Melakukan perbaikan kinerja. • Melakukan evaluasi kegiatan kaji banding. • Melakukan evaluasi terhadap perbaikan kinerja setelah dilakukan kaji banding.

• Menyusun rencana kaji banding • Buat instrument • Sudah dilakukan kaji banding • Mengidentifikasi peluang inofatif yang dapat dilakukan di puskesmas • Kaji banding dapat dilakuka melalui medsos yang ada • Evaluasi kegiatan

“BERUBAHLAH… SEBELUM PERUBAHAN YANG MERUBAH ANDA”

Catatan kecil untuk Puskesmas Singkawang Selatan II

Saya ingin Puskesmas Singkawang Selatan II bersayap, terbang tinggi menuju kesempurnaan akreditasi dengan keteguhan tekad membara Puskesmas Singkawang Selatan II mampu terbang bersama - sama

Saatnya

Perubahan...!!!

TETAP KOMITMEN dan KONSISTEN

TIM UKM PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II MENJAWAB TANTANGAN

TETAP KOMITMEN dan KONSISTEN

TIM UKM PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II MENJAWAB TANTANGAN

Related Documents

Singkawang Ukm H 2
January 2021 1
H S 2
January 2021 4
Majalah Ukm September 12
January 2021 1
Majalah Ukm Oktober 12
January 2021 1
Borang Pkm Ukm
March 2021 0
Buku Keuangan Ukm Kreatif
January 2021 1

More Documents from "Rafly Andrianza"

Singkawang Ukm H 2
January 2021 1
Exit Conf Skw Sltn Ii
January 2021 1