Agama Alkitabrevisi09

  • Uploaded by: Felyx Biondy Wijanarko
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Agama Alkitabrevisi09 as PDF for free.

More details

  • Words: 3,140
  • Pages: 66
Loading documents preview...
ALKITAB, Sebagai Alat Penyataan Tuhan Allah

Perlunya ada Alkitab Buku untuk dokumentasi penyataan Allah, supaya dapat diteruskan dari generasi ke generasi, kesaksian menjadi tetap Kel 17:14  “Tuliskanlah semuanya ini dlm sebuah kitab sbg tanda peringatan....” Musa diperintahkan menulis “perang Israel dengan Amalek” Kel 24:3-7 Musa firman Tuhan itu

menuliskan

segala

Pengilhaman Alkitab 2 Tim 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan Allah..... Diilhamkan = “Theopneustos” dihembus, dimasuki angin, nafas Allah

=

Metode Pewahyuan 1. Metode Mekanis Penerima dan penerus sbg mesin/perekam/pencatat Alkitab ? Lukas 1:3  hasil penyelidikan seksama Masing-2 penulis mempunyai gaya khas Menggunakan bakat penulis ( Daud : penyair)

2. Metode Statis/Negatip/Pasip Yang diilhami : penulisnya Alkitab ? Yang diilhamkan adalah tulisannya, bukan penulisnya ( 2 Tim 3:16)

3. Metode Dinamis ( oleh F. Schleiermacher) Makin dekat penulis dg Kristus, makin dpt dipercaya tulisannya Alkitab ? Bileam ( Bil 24:17), Kayafas (Yoh 11:50)

4. Metode Organis Manusia bersaksi ttg karya penyelamatan Allah. Dalam segala usaha manusia itu Roh Kudus bersaksi ttg Kristus. Jadi Alkitab adalah alat Roh Kudus untuk menyaksikan karya penyelamatan Kristus Penerima dan penerus tdk kehilangan kepribadian, inti tdk berubah tetapi gaya penyampaian berbeda

ALKITAB mengikuti METODE ORGANIS !

Alkitab Buku yg diilhamkan ALLAH •Penulis tdk memahami yg dicatatnya. •Menghasilkan 66 kesatuan buku •Karya Roh Suci.

• ALLAH secara pribadi membimbing penulisnya tanpa meniadakan kepribadian atau gaya bahasanya. (2 Tim 3: 16; 2 Pet 1: 21) • PikiranNya lengkap dan berhubungan satu sama lain

Rencana penyelamatan Allah bagi manusia

• Ditulis 40 pengarang dr berbagai kalangan dan latarbelakang ,selama 2000 th, 200 th hening arah dan tema sama • Ditulis lebih dari 1200 bahasa dan dielek (Ibrani,Aram,Yunani, latin,….)

BAHASA KITAB SUCI • IBRANI – Bagian terbesar Perjanjian Lama – Termasuk dalam rumpun bahasa Semit (bangsa Timur Tengah), dekat bhs arab – Akhir-akhir ini dihidupkan sebagai bahasa nasional Israel Modern • ARAM – Bagian kecil PL ditulis dalam bahasa Aram Misal : Kitab Ezra dan Kitab Daniel – Berasal dari bangsa Aram yang berasal dikawasan Sungai Tigris dan Eufrat serta negeri Siria – 800 sM sebagai bahasa internasional – Tak dipakai lagi kecuali oleh kelompok kecil orang kristen palestina dan libanon – Saat Yesus rakyat Palestina berbahsa Aram • YUNANI – Perjanjian Baru seluruhnya ditulis dalam bahasa Yunani

-1-

APAKAH ALKITAB ITU ? A.

Alkitab ADALAH Firman Allah ALK = F. A

Jika kita mengatakan ALKITAB = FIRMAN ALLAH, maka itu berarti seluruh tanda baca dalam kitab – kitab itu DIUCAPKAN LANGSUNG OLEH ALLAH. Persoalannya : Bagaimana kita menjelaskan UCAPAN ULAR di dalam

– B– Alkitab MENGANDUNG Firman Allah

ALK

F. A

Istilah MENGANDUNG menunjukkan penega-san, bahwa dalam Alkitab ada ucapan ilahi, tetapi sekaligus ada juga yang bukan ucapan ilahi.

–C– APAKAH ALKITAB MENURUT PEMAHAMAN IMAN INTI

Melalui pernyataan itu, menegaskan, bahwa Alkitab itu tercipta berda – sarkan UCAPAN UCAPAN ALLAH seca-ra langsung, kemudian disalin Penulis– nya

Alkitab Berdasar Wahyu Allah ? 1.

Kesatuan yg ajaib dr kitab-2 (PL & PB) Buku2 tua yg ditulis ratusan th yll  Alkitab : benar ! Nubuat2 tergenapi

2. 3. •

4.

Peluang Yesus menggenapi nubuat utamaNya 1:10157

Akurat • •

98,5% murni tekstual 1,5% ? variasi pemilihan kata dan ejaan

Alkitab = Wahyu Allah ? 5.

Akurat secara ilmiah • •

6.

Berita Alkitab  Benar2 terlaksana • • • •

7. 8.

Bumi bulat (Yes 40:22) Siklus air (Ayub 26:8, Maz 135:7,…) Sejarah Israel (Ul 28-31) Menceritakan rencana penyelamatan oleh Yesus Kristus Pelabuhan mediterania kuno (Sidon,Tirus) 2 desa kecil ……

Alkitab mampu bertahan  Nero,… Kuasanya untuk mengubah hidup manusia.

Penulisan/Dokumentasi Alkitab • Kilas balikpenulisan lama setelah peristiwanya Lisan tulisan • Konsekuensi : (papirus,perkamen) – Kejadianbukan kitab tertua – Ada yg hampir tdk masuk Alkitab Ester Kidung Agung Pengkotbah

100 SM PL sdh genap

4000 SM

2000 SM

AdamHawa Abraham Iskak Yakub Yunus

1300 SM 1200 SM

Bgs. Romawi 900 SM

586 SM

MUSA Bgs. Asyur Bgs. Israel di Mesir

Israel pecah: •Yehuda, •Israel Utara

Proses dokumentasi PL Lisantulisan

REFORMASIAlkitab”berbeda”

Seleksi Alkitab (kanonisasi)

30 M

50M

60M

65M

70M

120M

336 M

I,II Petr Yoh, Luk

YESUS WAFAT

Matius Markus I,II Tes

1500M

URUTAN TAHUN PENULISAN (hipotesis)

1 Tes 1 Kor 2 Kor Gal Rm Flp Kol

49/50 51/52 51/52 55/56 58/59? 60/62 60/62 60/65?

Mrk Mat Luk Ibr Ef Kis 1Ptr Yak Why

65/75 75/80 80/85 80/90 85/90 85/90 85/90 85/90 90/95

Yoh Yud 1Tim Tit 2Tim 1 Yoh 2Yoh 3Y oh

100 100 100 100 100 110/ 125 110/ 125 110/125

Penemuan Dokumen Alkitab PL



PL tdk memiliki manuskrip selengkap PB, tetapi yg masih ada sangat dapat diandalkan: – –

Gulungan Laut Mati (1947) – 2000 th yll Teks Masoretik (900)-1000 th yll. akurat dlm transmisi

Penemuan Dokumen Alkitab PB •

PB memiliki lebih dr 5000 manuskrip Yunani (ada 20.000 yg lain,berbagai bahasa) Ada yg hanya 100 th dr tulisan originalnya. Variasi tekstual <1% Beberapa manuskrip :

• • • – – – –

John Rylands MS (130M)frgmen PB tertua Bodmer Papyrus II (150-200 M) Codex Sinaiticus (350M), mengandung hampir seluruh PB dan >1/2 PL ……

– II –

BAGAIMANA PENULISAN

ALKITAB ? SUMBER - SUMBER PENULISAN 1.

Sumber Lisan terdiri dari : 1.a. Cerita Sejarah, Otobiograpi, biograpi, dan lain-lain 1.b. Syair, pantun, gurindam, Amsal 1.c. Pidato – Pidato, khotbah khotbah

- II – BAGAIMANA PENULISAN ALKITAB ? 2. Di kemudian hari SUMBER LISAN itu dibu -kukan. Buku / Kitab di dalam Alkitab itu di-sebut SUMBER TERTULIS.

ALKITAB

1.

PERJANJIAN LAMA ALKITAB PERJANJIAN LAMA adalah kumpulan tulisan orang - orang Israel berhubungan de-ngan cerita-cerita sejarah, biograpi, syair, amsal, nubuat dalam AGAMA ISRAEL. Kumpulan kitab itu disebut

TA – NA –

KH. 1. TA 2. NA 3. KH

= = =

TORAH ( TAURAT ) NEVI’IM ( NABI – NABI ) KHETUBIM ( Surat – Surat )

1.A. KANON PERJANJIAN LAMA KANON berasal dari Bhs Latin CANON. Artinya UKURAN, alat yang dipakai un – tuk MENIMBANG atau MENGUKUR sesua-tu. Akhir Abad III sampai Abad SM para Imam Agama Israel menetapkan KANON Kitab-Kitab keagamaannya. Tujuan peng-KANON-an itu bertujuan un- tuk menjaga dan memelihara KEMURNI -AN AJARAN AGAMA ISRAEL (bd. Ul. 6 :7-9)

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN LAMA 1. Kitab – Kitab TAURAT ( TORATHO ) 1.1.

KEJADIAN ( BERESYITH ) 1.2. KELUARAN ( WEOLEH SHEMOT ) 1.3. IMAMAT ( WAYIQ’RA ) 1.4. BILANGAN ( WAYIDABAR ) 1.5. ULANGAN ( HADABARIM ) Kitab – Kitab ini disebut dalam Ilmu Teologi Biblika sebagai KITAB-KITAB PENTATEUCH atau Ke – 5 Kitab Musa

PENTATEUKH Disebut juga Torah/Taurat Musa 1. Kitab Kejadian  Kejadian dunia dan awal umat Israel

2. Kitab Keluaran  Kisah umat israel saat mengungsi, keluar dari mesir dan mengenbara di padang gurun

3. Kitab Imamat  Tata upacara umat israel

4. Kitab Bilangan  Dari padang gurun sampai tanah Kannan

5. Kitab Ulangan  Wejangan kembali, saat di padang gurun dan hukum saat itu.

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN LAMA 2. Kitab NABI – NABI ( NEVI’IM ) 2.A. KITAB NABI BESAR ( GADOL – NEVI’IM ) terdiri dari : i). Kitab NABI YESAYA ii). Kitab NABI YEREMIA iii). Kitab Nabi YEHESKIEL

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN LAMA 2.b. NABI KECIL ( QATAN NEVI’IM ) i). Kitab NABI DANIEL ii). Kitab NABI HOSEA iii). Kitab NABI YOEL iv). Kitab NABI AMOS v). Kitab NABI OBAJA vi). Kitab NABI YUNUS vii). Kitab NABI MIKHA viii). Kitab NABI NAHUM ix). Dan lain-lain

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN LAMA 3.a. KHATHUBIM ( KHATUBIM ) a.1. a.2. a.3. a.4. a.5. a.6. a.7. a.8.

Kitab KItab Kitab Kitab Kitab Kitab Kitab Kitab

YOSHUA SAMUEL RAJA – RAJA TAWARIKH NEHEMIA EZRA RUTH ESTHER

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN LAMA 3.b. KITAB KITAB SYAIR ( SYI’IR ) i. ii. iii. iv. v.

Kitab AYUB Kitab MAZMUR Kitab KIDUNG AGUNG Kitab PENGKHOTBAH Kitab RATAPAN YEREMIA

ALKITAB PERJANJIAN BARU 1. KERUGMA ( Yun.  ) atau INTI BE -RI TA Perjanjian Baru berpusat pada karya pembebasan dari Allah yang di -kerjakan oleh Yesus – Kristus. 2. Karya itu dilanjutkan oleh persekutuan orang percaya, yang disebut Gereja, yang dipimpin Rohkristus.

I.A. KANON PERJANJIAN BARU TUJUAN PENGKANONAN

PERJANJIAN BARU 1. Menjaga dan memelihara kemur-nian Pemberitaan dan Ajaran Ge-reja. 2. Menolak dan menangkal Ajaran Bida’ah / Ajaran Sesat. KANON P.B ditetapkan bersamaan dengan CREDO APOSTOLICUM tahun 325 AD ( Anna Dominus ).

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN BARU Kitab – kitab PB dikelompokkan ke dalam : 1. 2. 3. 4.

KITAB INJIL KITAB SEJARAH SURAT – SURAT APOKALIPTIK

I.B. KITAB-KITAB DALAM KANON PERJANJIAN BARU B.1. INJIL – INJIL SINOPTIS A. Injil MARKUS ( thn. 50 – 60 M ) B. Injil MATIUS ( thn. 65 – 75 M ) C. Injil LUKAS ( thn. 70 – 80 M ) Disebut Injil SINOPTIS, karena ke-tiga penulisnya menyoroti peristi -wa Yesus secara bersama-sama.

INJIL SINOPTIK • Sin = mirip/sama Optik = pandangan • Injil yang bila disejajarkan mempunyai kemiripan dalam cara pandangnya. – Markus, Matius, Lukas.

• Injil Yohanes mempunyai cara pandang yang berbeda. – Memberi kesaksian keilahian Kristus,Tuhan yang dimuliakan di sisi Allah Bapa.

MARKUS 1 : 14 – 15.

MATIUS 4 : 12 - 13

14 Dalam kuasa Roh kembalilah Yesus ke Galilea. Dan tersiarlah kabar tentang Dia di se-luruh daerah 15 itu. KataNya : Waktu15 Nya telah genap; 13 Kerajaan Allah Sementara itu su-dah dekat. Ia meninggalkan Dia mengajar di Berto-batlah dan Nazaret dan rumah rumah perca-yalah diam di ibadat di si-tu kepada Injil. Kapernaum, di dan semua 14 Sesudah Yohanes ditangkap datang-lah Yesus membe-ritakan Injil Allah.

12 Tetapi waktu Yesus mendengar bahwa Yohanes telah di -tangkap menying-kirlah Ia ke Galilea.

LUKAS 4 : 14 - 15

2. KITAB SEJARAH

KISAH RASUL – RASUL • Karangan itu pun berupa kisah dan memuat beberapa wejangan juga. • Terkumpul ceritera-ceritera mengenai beberapa tokoh umat Kristen semula, khususnya Paulus. – Kisah ini berhenti dengan bercerita tentang Paulus dalam tahanan di kota Roma.

3. SURAT – SURAT Terdiri dari : 1. SURAT – SURAT UMUM, dan 2. SURAT – SURAT PENGGEMBALAAN

3.1. SURAT – SURAT UMUM a. Surat kepada b. Surat kepada KORINTUS c. Surat kepada d. Surat kepada e. Surat kepada f. Surat Kepada g. Surat kepada TESALONIKA

JEMAAT ROMA JEMAAT JEMAAT GALATIA JEMAAT EPESUS JEMAAT FILIPI JEMAAT KOLOSE JEMAAT

3.2. SURAT PENGGEMBALAAN A. SURAT PENGGEMBALAAN UMUM 1. 2. 3. 4. 5.

Surat Surat Surat Surat Surat

kepada Orang IBRANI YAKOBUS – Surat PETRUS – Surat YOHANES YUDAS

3.2. SURAT PENGGEMBALAAN B. SURAT PENGGEMBALAAN KHUSUS 1. Surat-Surat Paulus kepada TIMOTIUS 2. Surat Paulus kepada TITUS 3. Surat Paulus kepada PILEMON

4. KITAB APOKALIPTIK KITAB WAHYU YESUS-KRISTUS kepada RASUL YOHANES di PATMOS • Meskipun karangannya berupa surat, namun merupakan serangkaian penglihatan. – mengenai hal ihwal umat Kristen dan dunia seluruhnya. • Kitab itu terarah ke – masa depan, masa terakhir.

DOKTRIN ALKITAB KANONISASI ALKITAB

Kanonisasi Alkitab •Dilatarbelakangi adanya aliran Gnostik (abad II), yaitu suatu aliran sinkretisme yg sering menggunakan istilah Kristen tetapi ajarannya bertentangan. •Tindakan gereja untuk menentukan kitab yg benar-2 dr murid Tuhan. •Kanonisasi dilakukan tim yg dianggap mampu •Gereja Protestan : 39 PL, 27 PB

“ Pertanyaan kanonisasi “ Bagaimanakah 66 kitab dalam Alkitab pada masa saat ini dipilih dari sekian banyak tulisan beredar pada masa itu ?

Lima Kriteria Dasar Kanonisasi 1. Mempunyai Kekuasaan Otoritas. Apakah buku ini mempunyai kekuasaan otoritas? Apakah buku itu dapat dikatakan merupakan buku yang berasal dari Allah? 2. Mengandung Nubuatan. Apakah mengandung nubuatan? Apakah ditulis oleh hamba Allah? 3. Otentik. Apakah buku itu otentik? Apakah buku itu menceritakan kebenaran tentang Allah, manusia dan sebagainya? 4. Dinamis. Apakah buku ini dinamis? Artinya mempunyai kuasa mengubahkan hidup? 5. Diterima. Apakah buku ini dapat diterima oleh orang-orang yang pada mereka buku itu pertama kali ditulisnya? Apakah buku itu dapat dikatakan berasal dari Allah

MENGAPA ? • Agar iman kita tidak goyah (Ef 4:14, 1 Tim 4:16) • Agar kita dapat memberikan pertanggung jawaban atas iman Kristen (1 Pet 3:15) • Karena Firman Tuhan tidak boleh dikurangi atau ditambah (Ul 4:2, Why 22:18-19)

Bacalah Mat 16:15-17 Injil Barnabas Barnabas 70 : 1 – 2 : “… Jesus answered: "And you; what say you that I am?" Peter answered: "You are Christ, son of God."  Then was Jesus angry, and with anger rebuked him, saying: "Begone and depart from me, because you are the devil and seek to cause me offences And he threatened the eleven, saying: "Woe to you if you believe this, for I have won from God a great curse against those who believe this." …”

Kanonisasi ? Kitab-kitab dalam kanon diterima sebagai Firman Allah karena kitab-kitab tersebut diterima oleh gereja secara umum sejak masa berdirinya gereja

Buku-buku yang Tidak Termasuk dalam Kanon Alkitab • APOKRIPA (Tobit, Yudit, tamb. Ester, …) – Tulisan Yahudi kuno ( 250SM &awal Masehi). – Gereja Katolik RomaTulisan wahyu Allah Protestan dan Yahudi Bukan wahyu.

• PSEUDEPIGRAFA – Karya sastra kuno

KITAB-KITAB APOKRIP

• Pada waktu yang sama sejumlah (besar) karangan ditolak. • penyebab kebingungan dan kekacauan. • Karangan-karangan itu berlagak seolah-olah berasal dari para rasul dan jemaat perdana. • Karangan-karangan itu kerap kali rajin dibaca oleh rakyat.

KITAB-KITAB APOKRIP • Tulisan-tulisan macam itu biasanya disebut sebagai "apokrip". • Kata Yunani itu sebenarnya berarti: tersembunyi, (karangan-karangan) rahasia, yang hanya dikenal sejumlah kecil orang (kelompok). Tetapi biasanya kata itu dipakai dengan arti: palsu, gadungan, tidak sejati. • Kitab-kitab apokrip itu ialah kitabkitab yang nampaknya Kitab Suci, tetapi sebenarnya palsu dan

KITAB-KITAB APOKRIP • Kitab-kitab Apokrip macam-macam : – Injil  Thomas,Yudas, Maria Magdalena, Kebenaran , Thomas si Pembantah , Injil Filipus, Injil masa kanak-kanak yesus, Injil orang-orang Nasaret, orang-orang ebionit, Orangorang Ibrani, kedua belas Rasul, dll masih banyak

Catatan ”Injil Barnabas". 1. 2. 3. 4. 5.

6.

Injil itu sebenarnya dalam rangka uraian tentang Perjanjian Baru tidak patut diikutsertakan. Sangat laku di kalangan muslimin guna melawan orang Kristen. "Injil" itu sebuah karangan dari abad keempat belas, atau malah abad keenam belas. (th. 1300-1500). Ditulis di Eropa barat oleh seorang muslim bekas Kristen. Penulis memakai macam-macam bahan yang diangkat dari mana-mana, sebagian dari Injil-injil Kristen. Maksud karangan itu ialah: memperlihatkan bahwa Yesus bukan Mesias dan sudah meramalkan kedatangan Muhammad. "Injil" itu tidak ada sangkut

Injil Kebenaran • Injil ini merupakan injil gnostik yang ada hubungannya dengan aliran Valentinus, disekitar tahun 140-180. • Injil ini merupakan homili yang merenungkan karya penyelamatan Yesus Kristus serta menekankan bahwa pengenalan akan Bapa menghancurkan segala kebodohan, yang merupakan keadaan hidup di dunia ini. • Di dalam injil ini tidak terdapat kisah mengenai pelayanan, karya, pengajaran, wafat atau kebangkitan Yesus.

Injil Thomas si Pembantah • Injil ini berasal dari pertemuan pertengahan pertama abad ketiga, dari daerah Edesa di Siria. • Tulisan ini bukan injil dalam arti kanonik, tetapi merupakan dialog Kristus yang bangkit dengan Thomas, yang disebut kembaran dan sahabat sejati Yesus. • Maksudnya akan menyingkapkan sabdasabda rahasia tetapi bentuknya sebenarnya adalah dialog perwahyuan.

Injil Filipus 1. Berasal dari pertengahan kedua abad ketiga, mungkin dari daerah Siria. 2. Dalam tulisan ini tidak terdapat kisah mengenai hidup dan pelayanan Yesus, tetapi menceriterakan beberapa sabda dan karya Yesus. 3. Disebutkan ada 17 sabda, 9 diantaranya sejajar dengan yang terdapat dalam injil kanonik. 4. Injil ini merupakan injil gnostik, dalam bahasa Yunani. 5. Sebenarnya buku ini kumpulan amsal, pepatah. 6. Dongeng romantik antara Yesus dan Magdalena, bahkan menjadi suami istri.

Injil Magdalena • Injil ini ditulis dalam bahasa koptik. • Dikatakan Petrus iri pada Magdalena, karena yesus menampakkan diri pertama-tama bukan kepada dia, tetapi kepda Magdalena. • Yang duduk di kiri Yesus saat perjamuan akhir adalah Magdalena, dan dia yang diangkat kepala gereja.

Injil-injil fragmentaris lain : • • • • •

Injil Injil Injil Injil Injil

Maria orang-orang Nasareth orang-orang ebionit Orang-orang Ibrani kedua belas Rasul

• Sumber : Katekismus Kristologi, oleh Joseph A. Fitzmyer, S.J., Kanisius, 1994

Masa Kecil Yesus Dikutip dari tulisan Romo Deshi di Majalah Hidup, September 2006

• Salah satu gejala yang terjadi ketika pada abad-abad pertama orang menulis kisah-kisah tentang Yesus adalah usaha untuk melengkapi apa yang dirasa masih kurang. • Dalam konteks inilah muncul tulisan-tulisan tentang masa kecil Yesus. Apa yang dilakukan oleh Yesus sejak la dilahirkan sampai saat ketika la berusia duabelas tahun tertinggal di Bait Allah di Yerusalem. • Salah satu pertanyaan yang memenuhi pikiran orang ketika itu adalah: kalau Yesus telah memperlihatkan diri sebagai Allah dengan segala kuasa-Nya untuk membuat berbagai mukjizat, bagaimanakah Yesus hidup sebagai seorang anak yang bertumbuh?

• Berikut ini salah satu contohnya: • 4:1 Tak lama sesudah itu Ia pergi melintasi kampung, dan seorang anak berlari dan menabrakNya. Yesus menjadi panas hati dan berkata kepadanya: "Kamu tidak akan pergi lebih jauh lagi dari perjalananmu." Dan seketika itu, juga anak itu jatuh dan mati. Beberapa orang yang melihat apa yang terjadi berkata: "Di manakah anak ini dilahirkan karena setiap hal yang dikatakan-Nya adalah sesuatu tindakan yang terlaksana?" • 2 Orangtua anak yang mati itu datang kepada Yusuf dan menyalahkannya sambil berkata: "Karena kamu memiliki anak semacam ini kamu tidak bisa tinggal bersama kami di kampung ini. Atau ajarlah Dia untuk memberkati, bukannya untuk mengutukkarena Dia sedang membunuh anak-anak kami.

• Demikianlah Yesus ditegur, tetapi la tidak menerima teguran itu. Orang-orang yang menuduh-Nya menjadi buta! Gambaran Yesus yang diperkenalkan sebenarnya adalah gambaran yang sama-sama ingin menekankan bahwa Yesus adalah seorang yang penuh kuasa sebagaimana juga diperlihatkan pada saat ia bercakap-cakap dengan para ahli kitab dan orang Farisi di Bait Allah. Namun demikian, ada bagian-bagian yang bisa menimbulkan kebingungan. • Memang Yesus penuh kuasa, tetapi tidak masuk akal bahwa ia memakai kuasa-Nya untuk membunuh seorang anak kecil hanya dengan perkataan-Nya. Dikisahkan juga bagaimana Yesus membuat mukjizat yang aneh-aneh: membuat burung hidup dari tanah lumpur, membuat anak menjadi kering seperti pohon, membawa air dengan kain jubahnya, dan seterusnya.

• Singkatnya, gambaran Kanak-kanak Yesus yang tampilkan di sini adalah Yesus yang penuh kuasa, tetapi sering menggunakan kuasa-Nya seenaknya sendiri. • Bisa Anda bayangkan seandainya Injil Masa Kanak Yesus menurut Tomas ini menjadi bagian dari Kitab Suci kita bukan?

Mengapa Kelompok Protestan Menolak Buku-Buku Tersebut? • Tidak Digunakan Oleh Yesus Atau Gereja Abad Pertama. – Yesus dan murid-muridNya sebenarnya tahu tentang buku Apokripa ini, tetapi mereka tidak pernah mengutipnya sebagai nats Alkitab .

• Tak Pernah Dipakai Sebagai Nast Alkitab. – PenulisYahudi kuno yang menggunakan Alkitab bahasa Ibrani, yang dikenal bernama Philo dan Josephus telah mengetahui Apokripa, tetapi tak pernah menggunakannya sebagai ayat Alkitab.

• Bapa-Bapa Gereja Melihat Adanya Satu Perbedaan. – Bapa-bapa Gereja yang sudah mengenal kemurnian Ibrani dapat dengan jelas membedakan antara tulisan-tulisan yang murni Alkitabiah dengan tulisantulisan yang bersifat Apokrip.

• Tulisan-Tulisan Apokrip Dinyatakan Tidak Mempunyai Kuasa Hingga Abad Ke16. – baru diakui oleh Badan Musyawarah Umat Katolik (1546)

• Mengandung Banyak Hal Yang Tidak Tepat. – Kebanyakan para ahli agama merasa bahwa buku-buku Apokrip tingkatannya lebih rendah dibanding dengan tulisantulisan yang murni Alkitabiah. – Mengandung banyak ketidak tepatan dan ketidak sesuaian( sejarah dan geografis) – Tidak bernafaskan roh nubuatan.

Relevansi Alkitab mempunyai sejarah yang panjang dengan melewati berbagai macam tantangan dari banyak pihak. Jangan sampai kita digoyahkan dengan berbagai macam hipotesa dan pembuktian manusia Apa yang terjadi pada masa sekarang mungkin sudah pernah terjadi di masa lalu BELAJARLAH DARI SEJARAH !!!

Related Documents

Agama Alkitabrevisi09
February 2021 0
Agama
January 2021 2
Nilai Agama
March 2021 0
Agama Khonghucu
January 2021 0
Falsafah Agama
January 2021 1

More Documents from "EkaAjuz"

Agama Alkitabrevisi09
February 2021 0