Kompas Geologi Dan Fungsinya

  • Uploaded by: Fitri Rosdiana
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kompas Geologi Dan Fungsinya as PDF for free.

More details

  • Words: 231
  • Pages: 4
Loading documents preview...
Kompas Geologi dan Fungsinya

FUNGSI: Needle Needle adalah jarum pada kompas geologi yang berfungsi untuk menunjuk arah utara. Graduated Circle Lingkaran pembagian derajat ini bekerja sama dengan jarum utara yang berfungsi untuk menunjukan derajat saat menentukan arah. Long Level Long Level dugunakan untuk mengukur kemiringan atau Dip. Round Level Round Level digunakan untuk pengukuran Jurus atau Srike dan Azimuth.

Zero Pin Zero Pin adalah pointer yang digunakan untuk penyesuaian declinasi magnetik, yang menunjuk pada 0°. Vernier for Vertical Angels Vernier for Vertical Angels digunakan untuk pembacaan hasil pengukuran kemiringan atau Dip. Large Sight Large Sight digunakan untuk membidik objek dalam pengukuran azimuth. Small Sight Selain untuk tutup kompas, Small Sight digunakan juga untuk pengukuran Bearing dan inclination sighting. Mirror Terletak di bagian dalam, cermin dan garis tengah (seperti pada gambar) digunakan untuk pengukuran azimuth saat membidik objek dan pantulan pada cermin digunakan untuk mengetahui hasil pengukuran. Circle Adjusting Screw Digunakan untuk mengubah Graduated Circle agar kompas menunjukkan posisi geografi yang benar. Vernier Adjustment Vernier Adjustment digunakan untuk mengatur gelembung pada Long Level saat menukur kemiringan atau Dip. Needle Lift Pin Needle Lift Pin digunakan untuk mengunci kompas geologi setelah mengatur Long Level atau Round Level guna mengetahui hasilnya. Magnet Magnet pada kompas berfungsi agar jarum selalu menunjukkan arah utara. Dumper Pan Dumper Pan adalah dasar yang berbentuk lingkaran yang digunakan sebagai tempat magnet dan jarum.

ARAH MATA ANGIN

ARAH MATA ANGIN

Related Documents

Kompas Geologi
February 2021 1
Geologi
January 2021 2
Cerpen Kompas 2017
February 2021 0

More Documents from "darmanto"