Panduan Wawancara Hipertensi

  • Uploaded by: Ervina Hesti Utami Elias
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Panduan Wawancara Hipertensi as PDF for free.

More details

  • Words: 873
  • Pages: 5
Loading documents preview...
Panduan Wawancara A. Klien 1. Hipertensi a. Dimensi Sosial 1) Apa kegiatan sehari – hari yang saudara lakukan? 2) Bagaimana interaksi saudara dengan keluarga? 3) Bagaimana interaksi saudara dengan masyarakat? b. Dimensi Epidemiologi 1) Apa saja keluhan yang paling sering saudara rasakan dan berapa lama? 2) Apakah saudara mempunyai luka di kaki? 3) Bagaimana dampak penyakit hipertensi terhadap aktivitas saudara sehari – hari? 4) Bagaimana dampak penyakit hipertensi terhadap hubungan seksual saudara? 5) Bagaimana dampak penyakit hipertensi terhadap pola tidur saudara? 6) Bagaimana dampak penyakit hipertensi terhadap kegiatan bermasyarakat saudara? c. Dimensi Perilaku dan Lingkungan 1) Apakah terdapat anggota keluarga saudara yang mempunyai riwayat DM? 2) Apakah saudara mengatur diet untuk DM? 3) Apakah saudara mempunyai kebiasaan merokok? 4) Bagaimana pola tidur saudara? Apakah saudara sering terbangun dimalam hari? 5) Apa yang saudara lakukan ketika merasa bosan, putus asa, marah dan kecewa? 6) Bagaimana cara saudara mengatasi masalah yang saudara hadapi? 7) Apakah saudara menggunakan pengobatan alternatif untuk mengobati penyakit saudara? 8) Apakah saudara yakin penyakit saudara dapat disembuhkan? 9) Apakah saudara melakukan olahraga secara rutin? Jika ya, apa olahraga yang saudara lakukan? 2. Diabetes Mellitus a. Dimensi Sosial 1) Apa kegiatan sehari – hari yang saudara lakukan? 2) Bagaimana interaksi saudara dengan keluarga? 3) Bagaimana interaksi saudara dengan masyarakat?

b. Dimensi Epidemiologi 1) Apa saja keluhan yang paling sering saudara rasakan dan berapa lama? 2) Apakah saudara mempunyai luka di kaki? 3) Bagaimana dampak penyakit DM terhadap aktivitas saudara sehari – hari? 4) Bagaimana dampak penyakit DM terhadap hubungan seksual saudara? 5) Bagaimana dampak penyakit DM terhadap pola tidur saudara? 6) Bagaimana dampak penyakit DM terhadap kegiatan bermasyarakat saudara? c. Dimensi Perilaku dan Lingkungan 1) Apakah terdapat anggota keluarga saudara yang mempunyai riwayat DM? 2) Apakah saudara mengatur diet untuk DM? 3) Apakah saudara mempunyai kebiasaan merokok? 4) Bagaimana pola tidur saudara? Apakah saudara sering terbangun dimalam hari? 5) Apa yang saudara lakukan ketika merasa bosan, putus asa, marah dan kecewa? 6) Bagaimana cara saudara mengatasi masalah yang saudara hadapi? 7) Apakah saudara menggunakan pengobatan alternatif untuk mengobati penyakit saudara? 8) Apakah saudara yakin penyakit saudara dapat disembuhkan? 9) Apakah saudara melakukan olahraga secara rutin? Jika ya, apa olahraga yang saudara lakukan? d. Dimensi Pendidikan dan Organisasi 1) Apa yang saudara ketahui terkait penyakit DM? 2) Bagaimana penda 3) Bagaimana pendapat saudara mengenai bahaya DM? 4) Bagaimana pendapat saudara mengenai faktor pencetus DM 5) Bagaimana pendapat saudara mengenai dampak DM? 6) Bagaimana pendapat saudara mengenai pelayanan kesehatan DM? 7) Bagaimana pendapat saudara mengenai motivasi atau dukungan keluarga dan masyarakat terhadap penyakit DM? B. Petugas Kesehatan 1. Hipertensi

a. Dimensi Epidemiologi 1) Berapa jumlah penderita hipertensi dalam 3 bulan terakhir? 2) Di RT mana saja penderita hipertensi tinggal? 3) Berapa perkiraan usia penderita hipertensi? 4) Berapa jumlah seluruh penderita hipertensi di wilayah RW 2? 5) Apa penyebab kematian penderita hipertensi yang terjadi dalam 3 bulan terakhir? 6) Berapa jumlah penderita hipertensi yang meninggal dalam jangka waktu 3 bulan terakhir? 7) Apa penyebab kematian penderita hipertensi secara keselurahan sampai saat ini? 8) Berapa jumlah keseluruhan penderita hipertensi yang meninggal sampai saat ini? b. Dimensi Administrasi dan Kebijakan 1) Apakah jenis program kesehatan komunitas bagi penderita hipertensi? 2) Berapa jumlah penderita hipertensi yang aktif mengakses pelayanan kesehatan? 3) Program kesehatan apa yang telah dilakukan oleh pihak Puskesmas untuk menanggulangi kasus hipertensi? 4) Bagaimana pencapaian target program kesehatan yang telah dilakukan? 5) Bagaimana kinerja kader kesehatan terkait kasus hipertensi? 2. Diabetes Mellitus a. Dimensi Epidemiologi 1) Berapa jumlah penderita DM dalam 3 bulan terakhir? 2) Di RT mana saja penderita DM tinggal? 3) Berapa perkiraan usia penderita DM? 4) Berapa jumlah seluruh penderita DM di wilayah RW 2? 5) Apa penyebab kematian penderita DM yang terjadi dalam 3 bulan terakhir? 6) Berapa jumlah penderita DM yang meninggal dalam jangka waktu 3 bulan terakhir? 7) Apa penyebab kematian penderita DM secara keselurahan sampai saat ini? 8) Berapa jumlah keseluruhan penderita DM yang meninggal sampai saat ini?

b. Dimensi administrasi dan kebijakan 1) Apakah jenis program kesehatan komunitas bagi penderita DM ? 2) Berapa jumlah penderita DM yang aktif mengakses pelayanan kesehatan? 3) Program kesehatan apa yang telah dilakukan oleh pihak Puskesmas untuk menanggulangi kasus DM? 4) Bagaimana pencapaian target program kesehatan yang telah dilakukan? 5) Bagaimana kinerja kader kesehatan terkait kasus DM? C. Kader 1. Hipertensi a. Dimensi Administrasi dan Kebijakan 1) Apakah jenis program kesehatan

komunitas

bagi

penderita

hipertensi? 2) Program kesehatan apa yang telah dilakukan oleh pihak Puskesmas untuk menanggulangi kasus hipertensi? 3) Bagaimana koordinasi dengan pihak Puskesmas terkait kasus hipertensi? 4) Berapa jumlah peserta yang mengikuti program posyandu lansia? 5) Darimana sumber dana pelaksanaan program kesehatan tentang hipertensi? 6) Berapa jumlah dana dan proses pencairan dana tersebut? 7) Apa kendala pelaksaan program kesehatan tentang hipertensi dan bagaimana cara mengatasi kendala program tersebut? 2. Diabetes Mellitus a. Dimensi Administrasi dan Kebijakan 1) Apakah jenis program kesehatan komunitas bagi penderita DM? 2) Program kesehatan apa yang telah dilakukan oleh pihak Puskesmas 3) 4) 5) 6) 7)

untuk menanggulangi kasus DM? Bagaimana koordinasi dengan pihak Puskesmas terkait kasus DM? Berapa jumlah peserta yang mengikuti program posyandu lansia? Darimana sumber dana pelaksanaan program kesehatan tentang DM? Berapa jumlah dana dan proses pencairan dana tersebut? Apa kendala pelaksaan program kesehatan tentang DM dan bagaimana cara mengatasi kendala program tersebut?

Related Documents

Ebook Wawancara
January 2021 2
Wawancara Ppi
February 2021 0
Form Wawancara
January 2021 1
Pedoman Wawancara
February 2021 1

More Documents from "Ryzal EL-Qudsyy"

Akmen
January 2021 2
Fe- Civil Practice Problems
February 2021 1
Tijeral De Madera_dsam
March 2021 0
Conicas1
January 2021 2