Renpra Konstipasi Sdki

  • Uploaded by: tama
  • 0
  • 0
  • February 2021
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Renpra Konstipasi Sdki as PDF for free.

More details

  • Words: 1,291
  • Pages: 2
Loading documents preview...
RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KONSTIPASI

Ruangan / Kelas:

No. RM

:

Nama

:

Tgl. Lahir : No 1

Tgl/ Jam

Diagnosa Keperawatan Konstipasi berhubungan dengan ketidak cukupan diet

Tujuan dan KriteriaHasil Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama…x 24 jam diharapkan nutrisi klien adekuat dengan kriteria hasil : NOC

1. 2. 3. 4. 2

Defisit nutrisi berhubungan dengan ketidakmampuan mengabsorbsi nutrien

Pola BAB dalam batas normal Faces lunak Cairan dan serat adekuat Aktivitas adekuat

Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama…x 24 jam diharapkan nutrisi klien adekuat dengan kriteria hasil : NOC Label : Nutritional status 1. Intake nutrisi tercukupi 2. Energi adekuat 3. Berat badan seimbang Nutritional Status : food and fluid intake 1. Asupan makanan melalui oral tercukupi 2. Asupan cairan melalui oral tercukupi

3

Nyeri akut berhubungan dengan agen cedera biologis

Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama….x…jam, diharap kan terjad ipenurunan skala nyeri NOC label: Pain Level a. Skala nyeri pasien berkurang dari …. menjadi …. dari rentangan (1-10). b. Pasien melaporkan bahwa nyeri berkurang ketika menarik napas setelah melakukan manajemen nyeri c. Menyatakan rasa nyaman setelah nyeri berkurang NOC label : Pain Control a. Pasien mampu mengontrol dan menangani nyeri (mampu menggunakan tehnik nonfarmakologi untuk mengurangi nyeri, mencari bantuan) b. Mampu mengenali nyeri (skala, intensitas, frekuensi dan tanda nyeri) OC label: Vital Signs Tanda vital dalam rentang normal ( T = 36,5o C – 37,5o C , TD = 120/80 mmHg, RR = 16-20 x/menit, N = 6075x/menit)

Intervensi NIC Label : Management Konstipasi 1. Identifikasi faktor-faktor yang menyebabkan konstipasi 2. Jelaskan penyebab dan rasionalisasi tindakan kepada pasien 3. Konsultasikan dengan dokter tentang meningkatn dan menurunnya bising usus 4. Jelaskan pada pasien manfaat diet serat dan cairan 5. 6.

Kolaborasi dengan ahli gizi diet tinggi serat dan cairan Sediakan privasi dan kemanan selama BAB

P/L Rasional

NIC Label : Management Konstipasi 1. Untuk mengetahui penyebab terjadinya konstipasi 2. Agar pasien mengetahui langkah-langkah prosedur tindakan 3. Untuk dapat berkolaborasi dengan dokter terhadap therapi yang diberikan 4. Pasien dapat mengetahui pentingnya diet serat dan cairan terhadap pola BAB 5. Untuk dapat berkolabiosari therapi diet yang diberikan 6. Memberikan kenyamanan pada pasien selama BAB

NIC Label : Nutrition therapy 1. Mengkaji kebutuhan nutrisi klien 2. Monitor makanan / asupan cairan dan kalori yang sesuai 3. Lakukan oral hygiene sebelum pasien makan bila diperlukan

NIC Label : Nutrition therapy 1. Untuk mengetahui tingkat kebutuhan nutrisi klien 2. Agar asupan nutrisi klien terpenuhi 3. Agar nafsu makan klien bertambah setelah dilakukan oral hygine

Nutritional Monitoring 1. Menimbang berat badan klien sesuai interval 2. Memonitor pilihan makanan yang sesuai 3. Mengkaji konjungtiva apakah pucat, merah dan kering 4. Mencatat perubahan status gizi yang terjadi secara signifikan dan memulai perawatan yang sesuai

Nutritional Monitoring 1. Untuk mengetahui perubahan berat badan klien 2. Untuk memberikan nutrisi yang tepat untuk klien 3. Mengetahui kondisi hidrasi dan nutrisi klien 4. Untuk mengetahui kondisi klien dan mempermudah dalam pemberian perawatan yang sesuai

NIC Label : Pain Management a. Lakukan pengkajian nyeri yang komprehensif, meliputi : lokasi, karakteristik, awitan dan durasi, frekuensi, kualitas, intensitas atau keparahan nyeri, faktor presipitasi nyeri. b. Berikan informasi tentang nyeri, penyebab nyeri, berapa lama akan berlangsung, dan antisipasi ketidaknyamanan akibat prosedur. c. Ajarkan pasien penggunaan teknik terapi nonfarmakologis. d. Kolaborasi dengan dokter . NIC Label : Analgesic Administration a. Tentukan lokasi, karakteristik, kualitas, dan derajat nyeri sebelum pemberian obat. b. Cek instruksi dokter tentang jenis obat, dosis, dan frekuensi pemberian obat. c. Cek riwayat alergi. d. Tentukan pilihan analgesic tergantung tipe dan beratnya nyeri. e. Monitor vital signs sebelum dan sesudah pemberian analgesic pertama kali. f. Evaluasi efektivitas analgesic, tanda dan gejala (Efek samping). NIC Label : Vital Signs Monitoring a. Monitor Vital signs b. Memonitor tanda dan gejala dari hypothermia daan hyperthermia NIC label: Relaxation therapy a. Menjelaskan rasional dan keuntungan dari relaksasi, batasan dan tipe dari relaksasi yang ada, seperti: musik, meditasi, bernafas ritmis, dan relaksasi otot progresif. b. Ajak pasien untuk relaksasi dan merasakan sensasi yang terjadi.

NIC Label : Pain Management a. Untuk mengetahui lokasi, karakteristik, awitan dan durasi, frekuensi, kualitas, intensitas atau keparahan nyeri, faktor presipitasi nyeri. b. Agar pasien mengetahui informasi tentang nyeri, penyebab nyeri, berapa lama akan berlangsung, dan antisipasi ketidaknyamanan akibat prosedur. c. Agar pasien mampu melakukan teknik terapi non farmakologis untuk mengatasi nyeri secara mandiri. d. Untuk dapat berkolaborasi dengan dokter . NIC Label : Analgesic Administration a. Untuk mengetahui lokasi, karakteristik, kualitas, dan derajat nyeri sebelum pemberian obat. b. Untuk mengecek intruksi dokter tentang jenis obat, dosis, dan frekuensi pemberian obat pasien. c. Untuk mengetahui riwayat alergi pasien. d. Untuk menentukan piilihan analgesic tergantung tipe dan beratnya nyeri pasien. e. Untuk memantau vital signs sebelum dans esudah pemberian analgesic pertama kali f. Untukdapatmengevaluasiefektivitas analgesic, tandadangejala (efeksamping). NIC Label : Vital Signs Monitoring a. Untuk memantau kondisi klien atau mengindentifikasi masalah dan mengevaluasi respons klien terhadap intervensi. b. Untuk mengetahui ada tanda dan gejala pasien mengidap penyakit hipertermi NIC label : Relaxation therapy a. Mengalihkan perhatian pasien dari nyeri yang dirasakan melalui terapi relaksasi yang diberikan b. Memberkesempatan pasien untuk merasakan pengurangan nyeri dengan relaksasi

Paraf/ Nama

Ruangan / Kelas

RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KONSTIPASI

No. RM

:

Nama

:

Tgl. Lahir : No

4

Tgl/ Jam

DiagnosaKeperawatan

Defisist Pengetahuan tentang konstipasi berhubungan dengan kurang terpaparnya informasi ditandai dengan menanyakan masalah yang di hadapi.

Tujuan dan KriteriaHasil

Setelah diberikan asuhan keperawatan selama …x 30 menit, diharapkan pengetahuan klien terkait penyakit pengobatannya dapat meningkat dengan kriteria hasil: NOC Label : Knowledge : Disease Process 1. Klien mengetahui dampak dari penyakit 2. Klien mengetahui faktor penyebab dan penunjang terjadinya penyakit 3. Klien mengetahui tanda dan gejala dari penyakit 4. Klien mengetahui cara penatalaksaan penyakit NIC Label : Knowledge : Health Promotion 1. Klien mampu menunjukkan perilaku yang mempromosikan kesehatan 2. Klien mempunyai strategi untuk memanajemen stres/ cemas

Intervensi

P/L Rasional

NIC Label : Distraction a. Mengarahkan klien untuk memilih teknik distraksi yang akan dilaksanakan b. Mempertimbangkan teknik distraksi seperti bermain, membaca cerita dan menyanyi. c. Sarankan teknik yang sesuai dengan kondisi klien d. Melibatkan keluarga dalam tindakan NIC Label : Anxiety Reduction 1. Menggunakan pendekatan yang menenangkan klien 2. Menyatakan dengan jelas harapan terhadap perilaku klien 3. Menemani klien untuk memberikan keamanan dan mengurangi takut 4. Identifikasi tingkat kecemasan klien 5. Instruksikan klien menggunakan teknik relaksasi 6. Membantu pasien mengenali situasi yang menimbulkan kecemasan 7. mendorong klien untuk mengungkapkan perasaan 8. Menjadi pendengar yang baik bagi klien 9. Mendorong keluarga untuk menemani klien

NIC Label : Distraction a. Mengalihkan perhatian klien agar tidak fokus pada cemas yang dirasakan b. Memberikan kebebasan klien untuk memilih aktivitas yang akan dilakukan c. Menyesuaikan teknik distraksi agar tidak memperburuk kondisi klien d. Dukungan keluarga dapat meningkatkan rasa nyaman klien.

NIC Label : Health Education 1. Mengidentifikasi faktor internal atau eksternal yang bisa meningkatkan atau mengurangi motivasi untuk tingkah laku sehat 2. Menjelaskan pengetahuan kesehatan tertentu dan tindakan gaya hidup dari individu, keluarga, atau kelompok target 3. Mengajarkan strategi yang bisa digunakan untuk tindakan yang tidak sehat atau berisiko dengan memberikan keuntungan untuk mencegah atau merubah tingkah laku 4.

NIC Label : Health Education 1. Untuk mengetahui faktor internal dan eksternal yang bisa meningkatkan atau mengurangi motivasi untuk tingkah laku sehat 2. Agar individu, keluarga, atau kelompok target dapat memperoleh pengetahuan kesehatan tertentu dan tindakan gaya hidup sehat 3. Agar pasien bisa mengetahui strategi yang bisa digunakan untuk tindakan yang tidak sehat atau berisiko dengan memberikan keuntungan untuk mencegah atau merubah tingkah laku

NIC Label : Anxiety Reduction 1. Menggunakan pendekatan yang menenangkan 2. Menyatakan dengan jelas harapan terhadap pelaku pasien 3. Menemani pasien untuk memberikan keamanan dan mengurangi takut 4. Mengetahui tingkat kecemasan 5. Agar klien dapat melakukannya dengan mandiri 6. Membantu klien mengenai situasi yang menimbulkan kecemasan 7. Mendorong klien untuk mengungkapkan perasaan 8. Agar klien merasa nyaman menceritakan masalahnya 9. Meningkatkan rasa nyaman klien

Paraf/ Nama

Related Documents

Renpra Konstipasi Sdki
February 2021 0
Renpra Sdki Dm-2
January 2021 0
Referat Konstipasi
January 2021 0
Kasus Konstipasi
January 2021 1
Woc Konstipasi
February 2021 0
Makalah Konstipasi
January 2021 2

More Documents from "Senja"

Sanada De Cancer
January 2021 1
Renpra Konstipasi Sdki
February 2021 0
Rangka Kaku Dan Inti
January 2021 2
Tofoiso
February 2021 1
Galeri Tanaman Hias Daun
January 2021 3